SuaraJabar.id - Nama Baim Wong belakangan ini menjadi perbincangan, usai dirinya mendaftarkan Citayam Fashion Week ke Direktur Jendral Hak Kekayaan Intelektual (HAKI).
Hal itu membuat netizen geram. Dalam video yang baru dirilis, Denny Sumargo menanyakan apa yang membuat Baim Wong harus mematenkan HAKI Citayam Fashion Week.
"Kalau misalkan HAKI-nya adalah milik orang, pasti gue akan minta izin, kan awalnya cuma seperti itu," kata ayah dua anak itu dikutip dari tayangan CURHAT BANG Denny Sumargo, Senin (1/8/2022).
Denny Sumargo mempertanyakan keputusan Baim Wong mendaftarkan merek Citayam Fashion Week atas nama perusahaannya, bukan salah satu remaja pencetus ide fenomena ala Harajuku tersebut.
Baca Juga: VIDEO Marion Jola Nyanyikan Indonesia Pusaka Sambil Nangis di Citayam Fashion Week
"Itu salahnya, tapi harusnya memang (dipatenkan). Dalam arti harus tuh, ini nggak ada yang punya, kita aja yang punya," jelas Baim Wong.
"Dan gue nanya lho sama orang, dan orang itu nggak cuma satu, dan orang itu juga orang yang gue sangat hormati, ya, gue sangat hargai dan gue tidak bisa bilang siapa. Gue menanyakan halnya," sambungnya.
Denny Sumargo berpendapat jika ingin membuat event saja, Baim Wong bisa melakukannya tanpa harus mematenkan Citayam Fashion Week. Namun menurut Baim, tidak sesederhana itu.
"Nggak bisa, nggak bisa bro. Akan menjadi istilahnya melayang, karena itu adalah satu. Jadi, gue diajarin IP juga, IP itu adalah suatu hal yang sangat penting ya, apalagi ketika berbicara (tentang) brand," ungkap artis 41 tahun itu.
Baim Wong menjelaskan alasannya harus mendaftarkan merek Citayam Fashion Week karena menyangkut uang.
Baca Juga: Bodo Amat dan Ogah Tanggapi Kontennya Dihujat Jualan Kemiskinan, Baim Wong: Buang-buang Energi!
"Ada satu hal yang gue korbanin yaitu biaya. Ketika biaya itu ada di satu program, satu organisasi, dan organisasi melayang, kalo kita bicara secara profesional ya, itu yang akan rugi sebenarnya kita. Ketika orang ngambil, kita gedein dia," ujar Baim Wong.
Berita Terkait
-
Jelang Putusan Sidang Cerai, Baim Wong Lega Tapi Berat
-
Paula Verhoeven Bantah Tudingan Jemput Paksa Kiano Kenzo: Mereka Berada di Tempat Ternyaman
-
Kesulitan Jemput Anak, Paula Verhoeven Curhat Akunnya Diduga Diblokir Baim Wong
-
Video Ini Viral Lagi, Denny Sumargo Diduga Tahu Lama Hubungan Ridwan Kamil dengan Lisa Mariana
-
Dituding NPD, Baim Wong Jalani Tes Kesehatan Mental Sampai HIV
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Dear Pak Prabowo! Orang RI Kini Cemas, Mau Belanja Kudu Mikir 1.000 Kali
-
Weton Rabu Pon Menurut Primbon Jawa: Karakter, Pantangan, dan Tips Menghindari Kesialan
-
Kiper Berdarah Belanda Klarifikasi Soal Patrick Kluivert: Fokus Pekerjaan Sendiri
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melesat Hampir Tembus Rp2 Juta/Gram
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
Terkini
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang
-
Keberlanjutan Kinerja Jangka Panjang, BRI Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham
-
Berkat BRI, Pengusaha Kue Tien Cakes and Cookies Capai Omzet Puluhan Juta
-
Berdaya Saing Global, UMKM Songket Binaan BRI Sukses Tembus Pasar Internasional