SuaraJabar.id - Baru-baru ini Teuku Ryan dan Ria Ricis tengah merasa bahagia atas kelahiran anak pertama mereka berjenis kelamin perempuan.
Namun, YouTuber, Ria Ricis dan Teuku Ryan tidak begitu saja melewatkan konten bersama anak mereka. Salah satunya saat mereka baru saja pulang dari rumah sakit.
"Bawa Baby R pulang," demikian judul dari konten Ricis dikutip dari kanal YouTubenya, Rabu (3/8/2022).
Mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, salah satu bagian dari konten tersebut adalah saat Ria Ricis menyusui Baby R. Adik Oki Setiana Dewi yang mengenakan setelan hitam ini sesekali meringis.
"Uuu, kencang banget miminya," kata Ria Ricis. "Ade mau papa bantu?" ucap Teuku Ryan.
Ria Ricis kaget dengan ucapan Teuku Ryan. Dengan gelapan pun, lelaki asal Aceh ini berusaha meluruskan ucapannya. "Bantu itu, bukan bantu ini," kata Teuku Ryan.
Tak selesai sampai di situ, Ria Ricis kembali meringis saat sang bayi menyusui. "Aduh, aduh dikenyot," ucap adik Oki Setiana Dewi ini.
Teuku Ryan menimpali, "Sakitan mana memang? Maksudnya ngenyot yang semalam atau hari ini?"
Ria Ricis mengatakan, meski meringis, tapi ia tetap merasakan nikmat. Mengingat ini adalah perjuangan seorang ibu.
Baca Juga: Bisa Meningkatkan Produksi ASI, Ini Manfaat Habbatusauda Bagi Kesehatan Tubuh
"Ooh, ya enggak sakit, enak. Nikmat. Aduh, aduh, tarikannya luar biasa," kata Ria Ricis.
Cuplikan dari konten Ria Ricis pun diunggah kembali akun @ratu.myinyir.official. Beberapa warganet meninggalkan komentar nyinyir pada konten tersebut.
"Padahal subscriber dia bocil (bocah kecil). Berawal dari konten squisy eh lama-lama jadi konten dewasa," ucap akun @midha***.
"Kaget aja dengan citra Islami. Bisa juga jorok kayak gini lolos acc tayang di kontennya," sahut akun @wqng_jjya***.
"Jujur, dengernya rada jijik," timpal @nengni***.
"Kalau lagi ngasi, enggak perlu dikontenin. Misalnya iya, harusnya pakai apron. Kan berhijab, apalagi kakaknya juga ustazah," komentar yang lain.
Berita Terkait
-
Bisa Meningkatkan Produksi ASI, Ini Manfaat Habbatusauda Bagi Kesehatan Tubuh
-
Mengaku Terinspirasi, Ustaz Yusuf Mansur Ingin Bikin Pesantren Fashion Week
-
Viral Arsy Hermansyah Borong Juara di Ajang WCOPA Amerika, Netizen: Jangan Dengerin Mulut-mulut Nyinyir
-
6 Tips Menyusui Bayi dengan Mudah dan Nyaman Bagi Ibu
-
Cara Pilih Porsi dan Waktu Makan Buah Untuk Bayi Selama 6 Bulan Pertama MPASI dari Ahli GIzi
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Program Bupati Rudy Susmanto Sentuh Masjid Kecamatan, Jaro Ade Titipkan Bantuan Rp100 Juta
-
Ustaz Abdul Somad Hadiri Isra Miraj di Kabupaten Bogor 24 Januari, Pemkab Siapkan Jamuan Ini
-
Perkuat Pemberdayaan Desa, BRI Kembali Raih Penghargaan di Puncak Hari Desa Nasional 2026
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 80 Kurikulum Merdeka
-
Bogor Memanas! Ratusan Sopir Angkot Geruduk Balai Kota, Tuntut Kejelasan Nasib 'Si Hijau'