Scroll untuk membaca artikel
Ari Syahril Ramadhan
Senin, 22 Agustus 2022 | 04:15 WIB
Pelatih Kiper Persib Bandung Luizinho Passos. [Suara.com/Aminuddin]

"Sore ini kami mulai lagi latihan setelah kemarin melakukan perjalanan. Menunya hanya pemulihan untuk membuang asam laktat,” kata Budiman.

Program pemulihan itu juga sebagai persiapan Persib menghadapi Bali United pada laga pekan keenam Liga 1 2022/2023 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Selasa (23/8/2022) mendatang.

"Ini juga adalah program untuk memulai fokus menghadapi Bali United pada laga lusa nanti. Mudah-mudahan tren positif ini bisa kami pertahankan," kata Budiman. [Antara]

Baca Juga: Momen Ngeri Arthur Bonai Sikut Ondrej Kudela di Pekan Kelima BRI Liga 1

Load More