Scroll untuk membaca artikel
Ari Syahril Ramadhan
Senin, 22 Agustus 2022 | 11:09 WIB
Tiga tokoh masyarakat saat sujud syukur sebelum peresmian Jembatan Sintok. [HR Online]

Rukman (55) salah seorang warga mengatakan, ia merasa bangga karena pembangunan jembatan ini baru sekarang bisa sukses. Sebab, sebelumnya pernah gagal pembangunannya.

“Sebelumnya kami selalu menyeberang sungai dan kalau banjir harus menunggu surut dulu baru bisa menyeberang. Alhamdulillah setelah Bupati resmikan jembatan Sintok ini, kami tidak khawatir sungai banjir lagi,” singkatnya.

Load More