Scroll untuk membaca artikel
Ari Syahril Ramadhan
Senin, 20 Maret 2023 | 22:59 WIB
Gelandang Persib Bandung, Marc Klok (kanan) tampil pada laga BRI Liga 1 kontra Dewa United di Stadion Pakansari, Bogor, Senin (20/3/2023). [dok. Persib]

Persib Bandung kembali berbalik unggul pada menit ke-75 ketika tendangan dari Robi Darwis membobol gawang Dewa United sehingga skor berubah menjadi 2-1.

Tim Maung Bandung sempat beberapa kali mendapatkan peluang emas melalui Febri Haryadi dan Ciro Alves, namun tendangan keduanya masih membentur tiang gawang. Skor 2-1 tetap bertahan hingga pertandingan usai. [Antara]

Load More