Potret pemain Timnas Futsal Malaysia. (Dok. famalaysia)
Saat ini, Indonesia berada di posisi teratas klasemen Grup B dengan empat poin dari dua pertandingan yang telah dimainkan. Meskipun demikian, Indonesia belum secara resmi lolos ke putaran final Piala Asia Futsal 2024.
Untuk mencapai tahap tersebut, Ardiansyah Runtuboy dan rekan-rekan timnya perlu meraih kemenangan melawan Arab Saudi.
Meskipun, sebenarnya, hasil imbang pun akan cukup bagi Indonesia untuk melaju ke putaran final karena dengan lima poin, mereka akan setidaknya menjadi runner-up Grup B.
Berikut 4 negara ASEAN yang gagal lolos ke Piala Asia Futsal 2024.
- Malaysia
- Kamboja
- Brunei Darussalam
- Timor Leste
Berita Terkait
-
Patrick Kluivert Potensi Lepas 2 Pemain Timnas Indonesia ke Malaysia
-
3 Alasan Pilar Penting Timnas Indonesia Absen di Laga MU vs ASEAN All Stars
-
Asnawi Mangkualam Perkuat ASEAN All Stars, Erick Thohir Singgung Kluivert
-
Lingling Jadi Idol K-Pop Malaysia Pertama, Siap Debut Akhir Mei 2025
-
3 Pemain Termahal yang Dipanggil Perkuat ASEAN All Star untuk Lawan Manchester United
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura