Scroll untuk membaca artikel
Galih Prasetyo
Kamis, 23 November 2023 | 08:52 WIB
Mobil Listrik Wuling BinguoEV Jadi Salah Satu Primadona Pengunjung GIIAS Bandung 2023 (Suara.com/Rahman)

Sedangkan untuk haraga harga on the road (OTR) BinguoEV, pihaknya belum bisa memberikan bocoran. Namun, dia menilai pada GIIAS The Series 2023 Bandung, pengunjung sudah antusias untuk melihat Wuling BinguoEV.

"Kalau kisaran harga kita belum buka, kita hanya buka Pre-Book aja. Tetapi setidaknya konsumen bisa lihat interior, eksterior, fitur-fiturnya seperti apa, nanti konsumen juga bisa lihat-lihat kira-kira ini cocok engga sama mereka," ungkapnya

"Kemarin di Tangerang itu sangat-sangat masif dan sekarang kita lihat dari awal tadi saat belum dibuka udah banyak yang penasaran, antusiasme di sini bagus sekali sih," jelasnya.

Kontributor : Rahman

Baca Juga: Pecinta Kendaraan Listrik Wajib Datang ke GIIAS Bandung 2023, Ada Test Drive Unit Seres E1

Load More