Scroll untuk membaca artikel
Fabiola Febrinastri | Restu Fadilah
Senin, 05 Februari 2024 | 10:03 WIB
Vivo Y100 5G resmi dirilis ke Indonesia pada Kamis (25/1/2024). [Dok: Suara.com/Dicky Prastya]

Untuk mendukung performa, Vivo Y27S ditenagai System-on-Chip (SoC) Snapdragon 680 yang dirancang dengan fabrikasi 6 nanometer (nm). Chipset ini mempunyai CPU octa core dengan kecepatan hingga 2,4 GHz dan pengolah grafis Adreno 610.

Ponsel ini menawarkan dua opsi kapasitas RAM dan media penyimpanan, yakni 8 GB/128 dan 8 GB/256 GB. Ponsel yang satu ini juga mendukung kartu microSD dengan dukungan kapasitas hingga 1 TB.

Load More