Di sisi lain, Robert Alberts mengaku sangat bahagia bisa melanjutkan pengabdiannya sebagai juru taktik bagi Pangeran Biru.
"Ini bukan sebatas soal datang, menang, tapi kemudian pergi begitu saja. Ini lebih kepada Anda datang, membangun sesuatu dan menjaga klub ini agar terus meraih kesuksesan setiap tahunnya," katanya.
- 1
- 2