SuaraJabar.id - BNN dan Polda Metro Jaya berhasil menangkap bandar narkotika jenis sabu seberat 20 kilogram di Jalan Baru Sejajar Rel, Kelurahan Depok, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat, Sabtu (23/3/2019) sore.
Berdasarkan info didapat Suara.com, dua pelaku ditangkap bersama barang bukti berupa sabu di dalam karung. Salah satu pelaku bernama Usup, pemilik warung asal Aceh.
"Ini operasi gabungan,” kata Komisaris Besar Sugiri sebagai wakil Polda Metro Jaya dalam penangkapan tersebut.
Ia mengatakan, kedua pelaku menyimpan 2 Kg sabu dalam dua karung kopi.
Nisa saksi sekaligus warga mengaku, sempat mendengar suara tembakan ketika penangkapan pelaku.
"Ada suara ledakan, saya kira suara ban pecah, tidak tahunya tembakan,” tuturnya.
Ismail, Ketua RT setempat menjelaskan, kedua pelaku sehari-hari bekerja di warung klontong. Keduanya sudah lama bekerja di sana, sejak enam tahun lalu.
"Sudah lama, enam tahun lalu mulai berjualan di sini. Orangnya ramah, biasa saja, jadi kami tak menyangka,” kata Ismail.
Kontributor : Supriyadi
Baca Juga: KPK Izinkan Direktur Teknologi Krakatau Steel Hadiri Akad Nikah Putrinya
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
Gaji UMR Tetap Bisa Punya Mobil! 4 Rekomendasi Mobil Bekas Irit dan Ramah Saku
-
Cuaca Ekstrem Mengancam! Pencarian Korban Longsor Cisarua Terpaksa Dihentikan Sementara
-
17 Alat Berat Dikerahkan Cari 32 Korban Longsor Cisarua, Tim SAR Tembus Kabut Tebal
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 39: Bedah Tuntas Jenis Norma dan Sanksi Pelanggarannya
-
Dedi Mulyadi Bongkar Tambang Pongkor: Gurandil Bertaruh Nyawa, Siapa Bos yang Nikmati Hasilnya?