SuaraJabar.id - Seorang pemulung temukan mayat bayi perempuan yang mengambang di aliran Sungai Ciliwung.
Peristiwa tersebut terjadi di Kampung Cipayung, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Kapolsek Megamendung AKP Asep Derajat mengatakan mayat bayi itu kali pertama ditemukan oleh pemulung yang tengah mencari barang bekas di pintu air Sungai Ciliwung sekitar pukul 07.00 WIB.
Pemulung tersebut melihat benda mencurigakan mengambang di atas sungai.
Baca Juga: Tak Cuma di Kaki, Kutil Juga Bisa Tumbuh di Organ Kelamin
Setelah didekat, benda tersebut merupakan sosok mayat bayi perempuan dengan tali pusar yang masih menempel.
"Dia (pemulung) melihat seperti ada benda aneh mengambang. Kemudian di dekati ternyata itu sosok mayat bayi," kata Asep, Kamis (28/3/2019).
Mengetahui benda yang mencurigkan tersebut adalah jasad bayi, si pemulung lantas melaporkan temuannya ke warga sekitar dan pihak kepolisian setempat.
Polisi yang datang ke lokasi langsung melakukan olah tempat kejadian dan membawa mayat bayi ke RSUD Ciawi.
"Mayatnya sudah dibawa ke RSUD Ciawi. Diduga sengaja dibuang oleh ibunya, sekarang kasusnya masih dalam penyelidikan lebih lanjut," tuturnya.
Baca Juga: Diterjang Kemarau dan Banjir, Afghanistan Terancam Krisis Panen
Kontributor : Rambiga
Berita Terkait
-
Putus Cinta, Seorang Ibu Muda Nekat Membuang Bayi yang Baru Dilahirkannya di Sarang Semut
-
Tangisan Bayi di Tengah Malam Bikin Pasutri Bergidik, Ternyata Dibuang Gadis ABG yang Hamil di Luar Nikah
-
Kronologi Lengkap Nana Mirdad Temukan Bayi Dibuang di Semak-semak Dekat Rumahnya
-
Nana Mirdad Serahkan Bayi Terlantar yang Ditemukan ke Pihak Lain, Ini Alasannya
-
Darahnya Berceceran, Wanita Ini Tega Meninggalkan Bayi yang Dilahirkan di Musala Depok
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang