SuaraJabar.id - Dengan modus sebagai polisi abal-abal, soerang pemuda bernama Yuda Eka Pranata (26) nekat merampas sebuah sepeda motor milik korban bernama Sunardi untuk dijual kepada orang lain.
Kasubbag Humas Polres Metropolitan Bekasi Kota, AKP Erna Ruswing mengatakan, modus pelaku melakukan aksi kejahatannya itu dengan berpura-pura sebagai anggota Provos Polda Metro Jaya dengan pangkat Ajun Komisaris Polisi (AKP).
"Jadi mulanya Sepeda Motor Sunardi itu dipinjam, namun tidak pulang-pulang. Ternyata sepeda motornya sudah di jual ke Surabaya, Jawa Timur," kata Erna, Sabtu (27/4/2019).
Terungkapnya kasus ini, Yuda ternyata sering melakukan aksi kejahatan itu dengan menyamar sebagai anggota polisi. Selain merampas sepeda motor, polisi gadungan itu getol pasangan penyuka sesama jenis atau yang sedang memadu cinta.
Baca Juga: Prilly Latuconsina Pakai Riasan Persis Selena Gomez, Nyontek?
Erna mengatakan, pemerasan itu terjadi setelah Yuda menggerebek pasangan gay tersebut.
"Ya, pelaku mengaku kerap memeras Gay yang sedang berduaan. Modusnya mereka memergoki dan meminta sejumlah uang sebagai alasan uang damai. Aksi kejahatan ini sudah dilakukannya selama berbulan-bulan," pungkasnya.
Setelah kasus ini dilaporkan Sunardi, polisi akhinya meringkus Yuda saat sedang berada di kawasan Kranji, Kecamatan Bekasi Barat, Kota Bekasi, Jawa Barat pada Jumat (26/4/2019) kemarin.
Dari penangkapan ini, sejumlah barang bukti berupa seragam Polri lengkap atribut pangkat AKP, Baret Provost, Borgol, Pistol mainan, Baju tulisan Turn Back Crime dan sepatu PDLT telah disita penyidik.
Kini, polisi pun sedang mengembangkan kasus tersebut untuk menangkap enam pelaku lain yang dianggap terlibat dalam kasus pemerasan berkedok polisi.
Baca Juga: Perawatan Kombinasi, Perpaduan untuk Kesehatan dan Kecantikan Kulit
Kontributor : Mochamad Yacub Ardiansyah
Berita Terkait
-
Kasus Codeblu vs Clairmont, Polisi Segera Panggil R Buat Diperiksa
-
Kebaikan Nikita Mirzani Yang Tidak Diketahui Banyak Orang, Kini Ditahan Kasus Pemerasan
-
Mengenal Sosok Codeblu, Food Vlogger Terjerat Kasus Dugaan Pemerasan hingga Diperiksa Polisi!
-
Bantah Peras Toko Roti Lewat Modus Review Makanan, Codeblu: Kalau Lo Gak Suka, Tolak Aja!
-
Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang