SuaraJabar.id - Warga Kelurahan Pengasinan Kecamatan Sawangan Kota Depok Jawa Barat digemparkan temuan jasad mayat pria paruh baya yang diketahui bernama Muhtarom (72) pada Selasa (30/4/2019).
Kanit Reskrim Polsek Sawangan Iptu Burhan mengatakan, saat ditemukan tetangganya, jasad pria yang diketahui pensiunan pegawai negeri sipil (PNS) tersebut sudah membusuk dan berwarna kehitaman.
Jasad korban ditemukan tetangga dalam posisi tengkurap. Hal tersebut diketahui, setelah tetangga korban curiga lantaran melihat bayangan dari dalam rumah tersebut.
Setelah sempat mencium aroma busuk dari dalam rumah, lanjut Burhan, tetangga korban memutuskan untuk membuka rumah tersebut. Saat itu, tetangga kaget ketika melihat korban sudah tak bernyawa dan dalam kondisi mengenaskan. Korban tinggal berdua dengan anak bungsunya. Namun anak bungsunya itu mengalami ganggu jiwa.
Baca Juga: Tenggelam di Ciliwung, Jasad Fikri Mengambang di Pulau Untung Jawa
"Korban meninggal diperkirakan sudah lebih dari dua minggu," katanya.
Ia menjelaskan, jasad Muhtarom tidak didapatkan tanda kekerasan. Korban diduga meninggal karena sakit.
"Melihat kondisi jasad sudah sulit dikenali diperkirakan sudah lebih 14 hari meninggal. Keterangan keluarga korban mengidap sakit darah tinggi menahun," katanya.
Kontributor : Supriyadi
Baca Juga: Jasad Bayi di Kolong Kasur Diduga Tewas Akibat Dicekik dan Disumpal Kain
Berita Terkait
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Harga Emas Antam Naik Turun, Hari Ini Dibanderol Rp 1.894.000/Gram
-
Termasuk Lawan Montenegro, Ini Jadwal Timnas Indonesia di Piala Dunia Sepak Bola Mini
-
Hati-hati Timnas Indonesia, Alex Pastoor Masuk Daftar Calon Pelatih Ajax Amsterdam
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
Terkini
-
Dedi Mulyadi Dikritik Lemhannas: Pendidikan Militer Bukan Solusi Kenakalan Remaja
-
Dua Sungai Meluap, Karawang Diterjang Banjir Parah, Ratusan Warga Terdampak
-
Yuk! Bayar Cicilan Dengan Klaim Link Saldo DANA di Hari Kebangkitan Nasional 20 Mei
-
Motif Sakit Hati dan Utang, Ayah dan Anak di Cianjur Tega Mutilasi Ibu dan Balita
-
BRI Dorong Ekonomi: 7 Kiprah Nyata di Momentum Hari Kebangkitan Nasional