SuaraJabar.id - Berita baik datang dari Tim Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan COVID-19 Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat.
Seorang bayi berusia 3,5 tahun yang sebelumnya positif terjangkit virus Corona kini dinyatakan sembuh.
Perwakilan Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan COVID-19 Purwakarta Elitasari Kusuma Wardani, mengatakan balita yang berasal dari Kecamatan Kiarapedes, Purwakarta itu telah sembuh dari COVID-19.
Ia mengatakan, dengan sembuhnya balita dari virus corona itu maka jumlah pasien positif di Karawang berkurang dan kini tersisa empat orang. Mereka yang positif COVID-19 tersebut kini tengah menjalani perawatan tim medis di sejumlah rumah sakit.
Baca Juga: Telan 3 Nyawa, Bentrok TNI-Polri di Memberamo Papua Bikin Warga Ketakutan
"Untuk jumlah ODP hingga kini kami mencatat terdapat 168 orang. Kemudian jumlah PDP masih tetap 19 orang," kata Elitasari seperti dilansir Antara, Minggu (12/4/2020).
Ia mengajak masyarakat untuk tetap optimistis menghadapi wabah yang menjadi pandemi global ini. Karena hingga saat ini Purwakarta masih dinyatakan relatif aman, karena belum masuk zona merah maupun wilayah transmisi lokal penyebaran virus corona.
"Sejumlah langkah-langkah antisipasi terus dilakukan oleh jajaran Pemkab Purwakarta melalui Gugus Tugas COVID-19. Di antaranya, Dinas Kesehatan tetap melakukan rapid test dan tracing (pelacakan) bagi yang kontak erat dengan PDP," kata dia.
Dia juga mengatakan pada sisi pencegahan yang bersifat kewilayahan, dilakukan penertiban di beberapa titik ruas jalan seperti di Jalan Veteran, Jalan Jenderal Sudirman dan Jalan Ipik Gandamanah. (Antara).
Baca Juga: Polisi Ludahi Sopir Mobil Setelah Disetop, Bripka Rasoki Siregar Dimutasi
Berita Terkait
-
Alert! Kemenkes Peringatkan Potensi Peningkatan Covid-19
-
Virus Corona Ngamuk Lagi, Kasus Covid-19 di Singapura Meroket Hingga Dua Kali Lipat
-
Berharap Tak Ada Covid Lagi, Doa Pilu Juliadi di Makam Istrinya yang Meninggal karena Virus Corona
-
Kasus Covid-19 Varian JN.1 Naik Hingga 43 Persen, Paling Banyak Pasien Tidak Alami Gejala?
-
Kasus COVID-19 di Indonesia Mulai Naik, Ini Perbandingan Update Virus Corona Asia Tenggara
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
Terkini
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan