SuaraJabar.id - Gempa bumi yang berpusat di kawasan Pangandaran, Selasa (19/5/2020) pukul 17.00 WIB, turut dirasakan warga Sukabumi.
Farrah (22) salah satunya, warga Tipar, Kota Sukabumi, mengaku kaget saat gempa terjadi. Terlebih saat itu, ia tengah berada di loteng.
"Gempanya cukup terasa. Saya lagi duduk di loteng, terus tiba-tiba, tv dan jendela bergetar. Saya kaget terus langsung turun," ujarnya dilansir dari Sukabumi Update—jaringan Suara.com.
Selain kawasan Tipar, gempa Pangandaran juga dirasakan warga Subang Jaya.
Baca Juga: Jalan Panjang Eks Pebulutangkis Maria Febe Jadi Mualaf: Senang Dengar Adzan
"Subang Jaya juga kerasa. Enggak lama, cuma beberapa detik," ungkap Fitriansyah.
Berdasarkan pantuan dari laman resmi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa Pangandaran berkekuatan magnitudo 5,2.
Gempa terletak pada koordinat 8.14 LS 107.89 BT atau 82 kilometer barat daya Kabupaten Pangandaran di kedalaman 10 kilometer, dan tak berpotensi tsunami.
Dampak guncangan gempa Pangandaran dirasakan di Kabupaten Sukabumi III-IV MMI, Pangandaran, Tasikmalaya dan Ciamis III MMI, Kota Sukabumi II-III MMI, Parongpong, Puncak Cisarua, Sagaranten dan Cilacap II MMI.
Baca Juga: Gempa Pangandaran Dipicu Subduksi Lempeng Indo-Australia
Berita Terkait
-
Waspada! Indonesia Diprediksi Makin Panas 2025, Kenaikan Suhu Lebih Tinggi Dibanding 30 Tahun Terakhir
-
Perbedaan El Nino dan La Nina: Siapa yang Bikin Angin Kencang Melanda Indonesia?
-
Korban Erupsi Gunung Lewotobi Tambah Jadi 10 Orang, Warga Dilarang Beraktivitas di Radius 7 Km
-
Kisah Sadbor TikToker Viral Gegara Joget Ayam, Dulu Pernah Jadi Tukang Jahit di Jakarta
-
Brutal! Komunitas Vespa Diserang di Sukabumi, Polisi Buru Pelaku
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Kirim Uang ke Luar Negeri? Ada Hadiah Menarik dari BRImo
-
Sokong Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
-
Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Siapkan Penanganan Tanggap Darurat
-
Pengen Daftar BRI UMKM EXPO (RT) 2025, Ikuti Langkah-langkah Berikut!
-
Laba BRI Tembus Rp45,36 Triliun, UMKM Jadi Kunci Pertumbuhan