SuaraJabar.id - Sebanyak 11 orang narapidana di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Kabupaten Garut dikabarkan positif Covid-19.
Hal itu diketahui berdasarkan hasil tes swab dengan kondisi kesehatan Orang Tanpa Gejala (OTG). Saat ini, para narapidana menjalani isolasi agar tidak terjadi penularan di lingkungan lapas tersebut.
Hal itu langsung direspons dengan cepat dan tegas oleh Kadivpas Kemenkumham Jabar Abdul Aris.
Ia menegaskan akan menutup sementara waktu perpindahan antar tahanan dari Jakarta.
"Kalau penerimaan ke Jakarta sementara kami tutup dulu, tapi kalau tahanan yang sudah putus sidang itu ya kami terima lah tapi dengan memperhatikan protokol kesehatan," katanya seperti dilaporkan Ayobandung.com--media jaringan Suara.com, Rabu (30/9/2020).
Aris menjelaskan, tahanan yang tidak diterima ialah tahanan baru polisi. Sebanyak 11 orang narapidana terinfeksi itu merupakan perpindahan dari Lapas Cipinang, Jakarta.
"Tahanan yang sidang itu akan diterima, kemudian tahanan yang sudah putus sidang itu diterima, yang belum diterima itu tahanan kepolisian baru, yang baru 50 hari atau 40 hari belum kita terima," jelas Aris.
Berita Terkait
-
Arsitektur Sunyi 'Kremlin', Ruang Siksa Rahasia Orba yang Sengaja Dilupakan
-
Menyusuri Jejak Ingatan yang Memudar, Penjara Tapol PKI di Jakarta
-
Ekonomi Sirkular di Lapas Nusakambangan Bisa Raih Omzet Rp 5,4 Miliar
-
Kisah Pilu Napi di Lapas Kediri: Disodomi Tahanan Lain hingga Dipaksa Makan Isi Staples!
-
Mulyono yang Bikin Buku 'Jokowi Undercover' Dibebaskan dari Penjara
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
Terkini
-
Parkir Rp30 Ribu di Bandung Bikin Geram! Ini Kata Polisi..
-
Rakor Penanganan Masalah Pertanahan Karawang, BPN Paparkan Titik Konflik, Ini Strategi Barunya
-
Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
-
Universitas Indonesia Banding, Skandal Internal Kampus Terungkap?
-
Ratapan Ayah di Depan Puing-puing, Kisah Pilu Menanti Kabar Anak Tertimbun di Ponpes Al Khoziny