SuaraJabar.id - Belum lama warganet dikejutkan dengan sosok tukang bakso di kawasan Bekasi, Jawa Barat mirip dengan artis top Raffi Ahmad, kini kehebohan baru gegerkan netizen.
Pasalnya, salah satu akun di media sosial (medsos) Tiktok mengunggah video berdurasi 15 detik yang menampilkan sosok perempuan berhijab mirip istri Raffi Ahmad, Nagita Slavina.
Kontan Akun TikTok @10nisayolanda yang mengunggah, perempuan berhijab mirip Nagita Slavina menjadi perbincangan. Bahkan, ungguhan itu kemudian diupload kembali akun gosip @nyinyir_manja di Instagram pada Kamis (5/11/2020).
"Jadi guys aku punya kenalan waktu ke Kampung Inggris yang benar-benar mirip dan aslinya mirip banget sama mba Gigi," berikut tulisan TikTok bernama @10nisayolanda dalam videonya.
Baca Juga: Nagita Slavina Ungkap Hidupnya Tak Sebahagia yang Dipikirkan Orang
"Cuma sayang gue nggak follow-followan IG dan sekarang, nggak tau dia di mana. Please do your magic TikTok," sambungnya lagi.
Setelah unggahan video tertayang, warganet beramai-ramai mengomentari akun tersebut. Banyak yang mengakui adanya kemiripan antara Nagita Slavina dan perempuan tanpa identitas itu.
"Ini mirip, tai lalatnya ada," sahut @diiidhha.
"Anjir mirip banget," sambung @wijdanabel21.
"Anjim mirip banget, pasti dipanggil Rans ini," sambung @rizalbedin.
Baca Juga: Benarkah Nagita Slavina Pertahankan Pernikahan Demi Bisnis?
"Beda letak tahi lalat aja. Gigi di atas bibir, yang ini di bawahnya," timpal @pasbirakhasiwi.
Padahal sebelumnya, jagat medsos juga dihebohkan dengan kemunculan tukang bakso bernama Dimas yang disebut mirip dengan presenter kondang Raffi Ahmad.
Bergerak cepat, tim Rans Entertainment pun berhasil mempertemukan Dimas dengan artis papan atas tersebut di kediaman Raffi Ahmad.
Berkunjung ke kediaman Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Dimas diperkenalkan dengan seluruh anggota keluarga yang ada di sana.
Pertama datang, Dimas dipertemukan dengan Rafathar, yang tengah mengikuti sekolah online, ditemani dengan pengasuhnya. Setelah bertemu, Rafathar menilai bahwa Dimas dan ayahnya tidak mirip.
Selesai bertemu dengan Rafathar, Dimas dan Raffi Ahmad berbincang. Host Okay Bos ini pun menawarkan untuk membiayai kuliah Dimas.
Berita Terkait
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Harga Emas Antam Naik Turun, Hari Ini Dibanderol Rp 1.894.000/Gram
-
Termasuk Lawan Montenegro, Ini Jadwal Timnas Indonesia di Piala Dunia Sepak Bola Mini
-
Hati-hati Timnas Indonesia, Alex Pastoor Masuk Daftar Calon Pelatih Ajax Amsterdam
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
Terkini
-
Reaksi Kocak Anak Kecil Saat Ada Dedi Mulyadi Bicara Soal Barak Militer: Aku Mau Makan
-
Dedi Mulyadi Dikritik Lemhannas: Pendidikan Militer Bukan Solusi Kenakalan Remaja
-
Dua Sungai Meluap, Karawang Diterjang Banjir Parah, Ratusan Warga Terdampak
-
Yuk! Bayar Cicilan Dengan Klaim Link Saldo DANA di Hari Kebangkitan Nasional 20 Mei
-
Motif Sakit Hati dan Utang, Ayah dan Anak di Cianjur Tega Mutilasi Ibu dan Balita