SuaraJabar.id - Besok, Rabu (9/12/2020), pemilihan kepala daerah akan diselenggarakan secara serentak. Pilkada berlangsung di tengah pandemi Covid-19 yang secara nasional, kasusnya semakin meningkat.
Itu sebabnya, Ketua Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Doni Monardo meminta kepada seluruh penyelenggara pilkada benar-benar menerapkan protokol kesehatan.
Doni mengingatkan kasus positif Covid-19 meningkat terus dan angka kesembuhan justru menurun.
"Mohon kiranya ini menjadi atensi kita semua, terutama provinsi-provinsi dengan angka kematian di atas angka kematian nasional, tolong ini menjadi perhatian," kata Doni dalam Rapat Koordinasi Kesiapan Tahapan Pemungutan Suara Pilkada Serentak secara virtual, Selasa (8/12/2020).
Baca Juga: Pilkada Digelar Besok, Ini Daftar 41 Pasang Calon yang Berlaga di Jateng
Doni mengingatkan petugas penyelenggara pilkada memastikan setiap orang yang datang ke tempat pemungutan suara menjalankan protokol kesehatan, terutama pemilih yang masuk dalam kategori berusia lanjut atau memiliki korbid.
"Tentunya para penyelenggara khususnya petugas di TPS betul-betul memberikan suatu kepastian tentang aturan penegakan prokes," kata dia.
TNI dan Polri diminta membantu memastikan mekanisme protokol kesehatan di TPS berjalan sesuai dengan ketentuan.
"Simulasi yang dilakukan harus ditaati, jangan sampai terjadi kerumunan, semua protokol harus dipenuhi," tuturnya.
"Mereka yang ada gejala-gejala atau sudah lakukan swab antigen positif, jangan diikutsertakan sebagai penyelenggara pemilu. Ini harus menjadi prioritas seluruh penyelenggara."
Baca Juga: Cara Mengenali Pemilih Siluman di Pilkada Serentak 2020
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Dharma Pongrekun Sebut Penyebab Tanah Abang Sepi Akibat Pandemi Covid-19
-
Kawal Masyarakat Indonesia Selama Pandemi Covid-19, 10 Tahun Jokowi Catat Kemajuan Pesat Bidang Telemedicine
-
Dampak Lanjutan Pandemi Covid-19 di Australia: Total Ada 8.400 Meninggal Dunia
-
Peroleh Julukan Bapak Pengendali Inflasi, Mendagri Tito Karnavian Menyebutkan Ilmu Pandemi COVID-19
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan