SuaraJabar.id - Pandemi Covid-19 membuat banyak orang merasa tertekan hingga frustasi. Padahal psikolog dari TigaGenerasi Putu Andani mengatakan, kondisi pikiran yang tertekan akan membuat seorang menjadi tidak bergairah dalam melakukan berbagai hal.
Kondisi itulah yang disebut burnout. Burnout merupakan istilah gangguan pada mental seseorang yang membuatnya tidak memilki gairah terhadap apa yang dikerjakannya.
Berbicara dalam Webinar BaBe mengenai Peran Ibu di Tahun 2021, seorang Mompreneur bernama Zhafira Loebis membagikan tips untuk menghadapi burnout di tengah pandemi.
Beberapa tips tersebut antara lain:
1. Manfaatkan kesukaan, misalnya memasak. Cari celah dari kegiatan tersebut. Anda dapat menjual makanan untuk mendukung kondisi ekonomi keluarga.
2. Belajar mengenali emosi dan maafkan diri sendiri.
3. Tentukan prioritas yang sangat diperlukan. Banyaknya peran di masa pandemi, membuat kita harus bisa menentukan prioritas yang dibutuhkan
4. Mulai mencoba dan jangan malu untuk bertanya. Mencoba hal baru tidaklah buruk. Kita juga harus menyiapkan mental terhadap sesuatu yang tidak terduga. Selain itu, jangan pernah malu untuk bertanya kepada orang lain.
Senior Business Development Manager BaBe Shelly Tantri, memberikan keterangan bahwa kita juga dapat saling bertukar informasi mengenai berbagai tips. Hal itu menunjukkan. Untuk itu berbagi tips satu sama lain sangat penting terutama untuk memulai kehidupan tahun mendatang. (Penulis: Fajar Ramadhan)
Baca Juga: Tempat Wisata Makassar Paling Hits dan Terpopuler
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Mencekam! Nobar Persib vs Persija di Depok Berujung Bentrok, Gang Jati Sempat Memanas
-
GBLA Membiru! 5 Fakta Menarik Persib Kunci Juara Paruh Musim Usai Tekuk Persija 1-0
-
Hindari Titik Ini! Banjir Rendam Jalur Pantura Kudus
-
Persib vs Persija: Antara Dominasi Maung Bandung dan Kebangkitan Macan Kemayoran
-
Mengenal Simpadampro: Aplikasi Futuristik Damkar Bogor yang Bisa 'Ramal' Kebakaran