SuaraJabar.id - Sebuah paket yang akan dikirimkan ke daerah Garut, Jawa Barat, belakangan mencuri perhatian lantaran disematkan alamat kelewat detail tapi membinngungkan.
Betapa tidak, si pengirim malah menuliskan instruksi nyeleneh untuk kurir yang salah satunya adalah goyang 10 kali.
Hal ini diketahui dari akun @poros.garut yang mengunggah penampakan paket bersumber dari @txtdarionlineshop dengan detail alamat super aneh ini pada Kamis (7/1/2021).
Dalam unggahan foto tersebut, nampak sebuah paket yang dikirimkan oleh seseorang bernama Erin untuk Ayah Zein yang beralamat di Garut.
Awalnya, isi alamat penerima nampak tak ada yang aneh, yakni berbunyi, "Garut, Wanaraja, dekat kuburan."
Tapi lama-lama, bagian alamat itu malah membingungkan lantaran berisi hal yang harus dilakukan kurir, alih-alih nomor rumah atau nomor RT dan RW.
"Dekat kuburan palingping, belok kiri, belok kanan, turun ke bawah, naik ke atas, melangkah ke depan 5 kali, mundur ke belakang 10, goyang 10 kali," tuls kalimat yang tersemat dalam paket.
Kontan, alamat kelewat detail namun membingungkan ini langsung mengundang beragam reaksi dan gelak tawa warganet.
"Maaf min, izin ketawa," tulis akun @koma***
Baca Juga: Gara-gara Diingatkan Kurir untuk Aktifkan HP, Perempuan ini Malah Mengamuk!
"Ah si neng bisa aja," ujar @port***
"Harusnya pake alamat kantor kecamatan aja, nanti paket ambil di sana," timpal @kang***
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Mengenal Simpadampro: Aplikasi Futuristik Damkar Bogor yang Bisa 'Ramal' Kebakaran
-
Kontrak Ratusan Ton Sampah Tangsel ke Cileungsi Terbongkar
-
Bikin Warga Gatal dan Bau Menyengat, Usaha Limbah B3 di Parungpanjang Disegel Pemkab Bogor
-
5 Surga Wisata Kuliner Kota Bogor yang Wajib Dicoba, Dari Legendaris hingga Kekinian
-
BRI-Kemenpora Dorong Atlet SEA Games 2025 Jadi Juara di Arena dan Finansial