SuaraJabar.id - Tingkah laku beberapa politikus di media sosial kini tengah menjadi sorotan publik. Mulai dari terciduk like video porno, hingga memblokir akun warganet yang kritis.
Baru-baru ini, akin Twitter Anggota DPR RI dari Fraksi Gerindra, Fadli Zon tertangkap basah menyukai video porno.
Kini, Ketua MPR Bambang Soesatyo memblokir akun media Manohara. Sebelumnya ia juga pernah memblokir akun Melanie Subono.
Lewat Instagram, Manohara menyampaikan kekesalannya telah diblok oleh Bambang. Seharusnya kata dia, wakil rakyat mendengarkan aspirasi masyarakat, bukan malah mengacuhkannya.
Baca Juga: Akun Diblokir, Manohara Beri Pesan Menohok ke Ketua MPR
"Yang terhormat bapak Bambang Soesatyo sebagai 'wakil rakyat' seharusnya mendengarkan aspirasi, rakyat adalah bagian dari pekerjaan Anda, bukan malah memblokir aspirasi atau masukan" kata Manohara, dikutip Sabtu (9/1/2021).
Tak perlu menunggu lama, unggahan Manohara ini dibanjiri komentar, termasuk rekan-rekan figur publik.
"Nggak sengaja kali dia beb, bisa aja adminnya," tulis @ditasoedarjo.
"Kamu diblok??? Lemah sekali ketua kita," timpal akun @icaway.
"Unfortunately yes, was blocked," jawab Manohara.
Baca Juga: Melanie Subono Diblok Ketua MPR Gara-gara Kritik Kepemilikan Harimau
"Tiati mba ngeritik wakil rakyat ataupun pemerintah, inget UU ITE adalah senjata paling ampuh dan sangat mujarab," kata @sazidin_sh mengingatkan.
Berita Terkait
-
Ray Sahetapy Wafat: Menteri Kebudayaan Fadli Zon Kenang Sosok Aktor Kawakan
-
Melanie Subono Ungkap Realita Pahit Rakyat Kecil Jelang Lebaran
-
Kondisi Negara Bikin Resah, Melanie Subono Ngadu ke Almarhum BJ Habibie: Apa Kabar Indonesia, Eyang?
-
Melanie Subono Kritik Kondisi Negara Lewat Unggahan Foto Bersama BJ Habibie
-
Indonesia Gebrak HK FILMART 2025: 5 Fakta yang Bikin Bangga Industri Film Nasional
Tag
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
Pilihan
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
-
Prabowo 'Kebakaran Jenggot' Respons Tarif Trump, Buka Seluruh Kran Impor: Pengusaha Teriak Bumerang!
-
Solusi Pinjaman Syariah Tanpa Riba, Tenor Panjang dan Plafon Sampai Rp150 Juta!
Terkini
-
Modal Semangat dan Keberanian, Suryani Buktikan Perempuan Bisa Naik Kelas
-
Lucky Hakim Liburan ke Jepang Tuai Kritik, Dedi Mulyadi Sentil Soal Etika Pejabat!
-
Cari Titik Temu, Bupati Bogor Ajak Duduk Bersama Bahas Isu Viral Kades Minta THR
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H