SuaraJabar.id - Ayah dan ibu pedangdut Ratu Meta meninggal dunia hanya berselang dua hari. Terbata-bata karena menangis, dia mengungkap pesan terakhir kedua orang tuanya sebelum tiada.
Perempuan kelahiran 7 November 1989 ini mengatakan, almarhumah ibunya selalu menitipkan dan berpesan kepada keluarga agar menjaga Ratu Meta ketika ia sudah tiada.
"Mama sih sudah sering pesan sama yang lain jagain Meta, titip Meta gitu," kata Ratu Meta dihubungi, Selasa (12/1/2021).
Sementara ayahnya, Mamat Hendi Mulyadin tak mempunyai pesan khusus sebelum ajal menjemput. Namun almarhum selalu berucap ingin sembuh.
Baca Juga: Ratu Meta Serasa Disambar Petir Ayah Ibunya Meninggal Selang 2 Hari
"Papa cuma bilang capek. Karena kemarin itu papa cuma kepengin sehat katanya," ujar Ratu Meta menangis.
Berbagai upaya telah dilakukan pelantun lagu Sakitnya Luar Dalam itu untuk kesembuhan ayah dan ibimu tercinta. Namun takdir berkata lain, kedua orang tuanya meninggal hanya selang dua hari.
"Saya berusaha untuk menyemangati bapak, melakukan yang terbaik," katanya.
Ibunda Ratu Meta meninggal dunia pada 10 Januari 2021. Selang dua hari, sang ayah menyusul.
Keduanya tutup usia karena sakit yang diderita. Namun sakit yang diderita ayah Ratu Meta sudah cukup lama.
Baca Juga: Orangtua Meninggal Cuma Beda 2 Hari, Tangisan Ratu Meta Pecah
Berita Terkait
-
Tak Lagi Goyang Itik, Ratu Meta Sebut Zaskia Gotik Pilih Jalani Bisnis Ini Usai Hijrah
-
Ratu Meta Ungkap Perubahan Positif Zaskia Gotik Pasca Putuskan Berhijrah
-
Usai Berjuang Lawan Trauma, Ratu Meta Bahagia Sambut Anak Keenam
-
Berhenti Nyanyi Dangdut Usai Hijrah, Zaskia Gotik Rintis Karier Jadi Pengusaha
-
Zaskia Gotik Tinggalkan Panggung Dangdut Usai Hijrah, Ratu Meta Sempat Tuding Sirajuddin Mahmud Sebagai Dalangnya
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!
-
Lewat Tanya Sabrina, Kamu Bisa Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend