SuaraJabar.id - Kapolsek Cisayong AKP Ajat Sudrajat mengatakan, Iwa K (55) sempat dilaporkan hilang sejak tiga hari lalu sebelum jasadnya ditemukan oleh warga.
Menurut Ajat, saat itu pria bernama lengkap Iwa Kartiwa itu izin kepada keluarganya untuk membeli obat. Iwa K menurut pengakuan keluarganya, sering mengalami pusing.
"Dari keterangan keluarga bahwa korban ini memiliki riwayat suka pusing," ujar Ajat Sudrajat, Jumat (22/1/2021).
Diberitakan sebelumnya, warga Kampung Cipalegor Desa Kiarajangkung Kecamatan Sukahening Kabupaten Tasikmalaya digegerkan penemuan mayat seorang pria di atas bebatuan sungai di bawah jembatan Jalan Raya Ciawi-Singaparna (Cisinga), Jumat (22/1/2021).
Baca Juga: Sebelum Meninggal, Keluarga Sebut Iwa K Sering Pusing Kepala
Diketahui, mayat tersebut bernama Iwa K (55). Jasad Iwa ditemukan posisi tertelungkup di atas batu dengan kondisi leher terlilit sarung. . Saat ditemukan, korban mengenakan baju berwarna abu-abu dan celana cokelat.
Kapolsek Cisayong AKP Ajat Sudrajat mengatakan, dari hasil pemeriksaan saksi, pria yang memiliki nama panjang Iwa Kartiwa adalah warga sekitar.
"Kami mendapat laporan dari masyarakat soal temuan mayat dan setelah cek TKP ternyata benar, jasad tersebut berada di atas batu aliran sungai Cideres di bawah jembatan," ujar Ajat, Jumat (22/1/2021).
Menurutnya, dari keterangan keluarga korban, pria beusia 55 tahun tersebut hilang sejak 3 hari lalu dengan alasan untuk membeli obat.
"Dari keterangan keluarga bahwa korban ini memiliki riwayat suka pusing," ucapnya.
Baca Juga: Innalillahi, Iwa K Meninggal Dunia, Lehernya Terlilit Kain Sarung
Ajat menambahkan, pada wajah korban terdapat luka dan leher terlilit kain sarung. "Korban diduga tergelincir dan terjatuh," ungkapnya.
Berita Terkait
-
Geger Bule Tewas Mengambang di Kali Angke Jakbar, Polisi Temukan Identitas Ganda
-
Mulut Berbusa usai Check In Bareng Cewek di Hotel, MS Tewas Gegara Overdosis Obat Kuat?
-
Pakai Celana Gambar Doraemon, Wanita Tanpa Identitas Ditemukan Tewas Menggambang di Penjaringan
-
Usai Jurnalis Tewas di Hotel, Kini Mayat Wanita Bercelana Doraemon Ngambang di Kali Cengkareng
-
Ortunya Tega Banget, Bayi Ditemukan jadi Mayat di Tumpukan Sampah Kawasan Tanah Abang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura