SuaraJabar.id - Seorang pria berusia 51 tahun mendapatkan kesempatan untuk bertemu dengan istrinya yang tekah meninggal empat tahun lalu. Momen haru ini mencuri perhatian publik.
Pasangan suami istri yang telah terpisahkan oleh maut ini dipersatukan kembali dengan bantuan teknologi virtual reality alias VR.
Adalah Kim Jung-soo, pria asal Korea Selatan yang mendapatkan kesempatan untuk bertemu dengan mendiang istrinya.
Momen haru seorang pria asal Korea Selatan yang kembali bertemu dengan mendiang istri tengah ramai dibicarakan. Pria itu bertemu lagi dengan istrinya lewat teknologi VR (Virtual Reality).
Baca Juga: Pasangan Sejenis di Aceh Dihukum Cambuk 77 Kali
Menyadur World of Buzz, kisah Kim Jung-soo itu dibagikan lewat dokumenter berjudul "I Met You" di stasiun televisi MBC.
Lewat dokumenter tersebut, seseorang bisa bertemu lagi dengan orang terkasih yang sudah meninggal. Pada musim pertama, seorang ibu berhasil reuni dengan putrinya yang meninggal 2016 silam.
Sementara pada musim kedua, Kim Jung-soo meminta untuk dipertemukan lagi dengan sang istri yang meninggal 4 tahun lalu karena sakit.
Semenjak kepergian sang istri, Kim Jung-soo harus membesarkan lima anak sendirian. Awalnya, salah satu putri Jung-soo menolak ide tersebut karena dirasa "terlalu menyakitkan".
Meski begitu, Kim Jung-soo mengatakan bahwa ini adalah permintaan terakhirnya. Putri Jung-soo pun pada akhirnya setuju.
Baca Juga: Gancet saat Intim di Jalanan, Pasangan Ini Tetap Nempel saat Dibawa Polisi
"Ini permintaan terakhirku. Yang kuinginkan hanyalah melihatnya, bahkan bayangannya tidak apa-apa," ungkap Jung-soo.
Berita Terkait
-
Perbandingan Peringkat Liga Voli Indonesia vs Korea Selatan, Lebih Bagus Mana?
-
Masuki Babak 4 Besar, Tim Mana yang Paling Lemah di Semifinal Piala Asia U-17?
-
Piala Asia U-17 dan Potensi Terjadinya Perang Saudara di Puncak Perhelatan
-
Kisah Norma Risma Versi Amerika, Suami Selingkuh dengan Mertua Hingga Punya 2 Anak
-
Siapa Suami TikToker Dilan Janiyar? Berani Tuntut Harta Gono-gini Miliaran ke Istri
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura