SuaraJabar.id - Video keributan yang terjadi di jalanan antara sesama pengendara mobil mewah viral di sosial media.
Dua pengendara mobil mewah ini terlibat adu mulut di jalanan dan menjadi perhatian warga sekitar.
Dalam video yang dibagikan akun Instagram @memomedsos, tampak seorang pria dan wanita saling berbicara dengan gestur keras.
Masing-masing dari mereka adalah pengendara mobil Lexus dan Mercedes-Benz. Mereka menghentikan mobil mereka di jalur kanan di sebuah ruas jalan.
Mulanya tampak pria yang diduga pengendara mobil Lexus sudah turun dari mobilnya dan menunggu pengemudi mobil Mercedes berwarna putih untuk turun.
Sambil berkacak pinggang, pria tersebut terlihat berbicara dengan seorang perempuan yang diduga adalah penumpang mobil Mercedes-Benz.
Si perempuan lantas mengacung-acungkan jarinya ke pria tersebut.
Tak diketahui dengan jelas apa yang mereka perdebatkan dalam rekaman video tersebut.
Tapi aksi mereka adu mulut di jalan sempat membuat pengguna jalan lain terganggu hingga membunyikan klakson mobil mereka.
Baca Juga: Atta Halilintar Pamer Mobil Balap Ala F1, Warna Mobilnya Jadi Sorotan
Sementara itu di kolom komentar, warganet justru membubuhkan komentar-komentar menggelitik terkait keributan itu.
"Orang kaya bertengkar rek," tulis @ridan****.
"Horang kaya mah bebas," imbuh @melva******.
"Aaah udah enggak usah lu pikiran, memang begitu anak orang kaya lagunya suka tengil, kayak duit bapaknya halal aja," komentar @madla***.
"Gambaran bawa mobil mewah tapi enggak bawa otak berhenti di tengah jalan," timpal @muhammad_******.
Berita Terkait
-
Potret SUV Mewah Dibikin Loyo oleh Pasir Pantai, Harga Dirinya Jatuh
-
Lamborghini Nekat Terabas Jalur Berbatu di Gunungkidul, Warganet: Ngiluuu
-
Kronologis Dewi Perssik Ribut dengan Igun, Berawal dari Fitnah
-
Viral Emak-emak Ribut Sama Tetangga: Gue Pasang Wifi, Dia yang Panas
-
Terkuak, Ini Alasan Mobil Mewah Di Dubai Sering 'Dibuang' Pemilik
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
Gaji UMR Tetap Bisa Punya Mobil! 4 Rekomendasi Mobil Bekas Irit dan Ramah Saku
-
Cuaca Ekstrem Mengancam! Pencarian Korban Longsor Cisarua Terpaksa Dihentikan Sementara
-
17 Alat Berat Dikerahkan Cari 32 Korban Longsor Cisarua, Tim SAR Tembus Kabut Tebal
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 39: Bedah Tuntas Jenis Norma dan Sanksi Pelanggarannya
-
Dedi Mulyadi Bongkar Tambang Pongkor: Gurandil Bertaruh Nyawa, Siapa Bos yang Nikmati Hasilnya?