Tak hanya membuat mesin motor menjadi multi silinder, bengkel ini juga bisa memodifikasi mesin mobil untuk motor. Penasaran harganya?
"Rp 50 juta tahu beres," tegas Faisal.
Berawal dari Hobi
Berbekal ilmu yang ia dapatkan saat sekolah dan kesenangannya dalam dunia otomotif, Faisal ingin membuat sesuatu yang berbeda. Warga Kecamatan Warudoyong, Kota Sukabumi ini pun mencoba membuat sesuatu yang orang lain tidak buat. Ilmu dari sekolah itu dikolaborasi dengan pengalaman dan ilmu yang ia pelajari secara otodidak.
Baca Juga: Kesal Ditagih Hutang, P Hilangkan Nyawa Tukang Kredit
Faisal pertama kali bereksperimen dengan membuat motor Supra Fit miliknya menjadi dua silinder. Selanjutnya merambah ke Yamaha Scorpio yang dibuat jadi dua silinder sehingga kapasitas mesinnya menjadi 450 cc dari mesin standar satu silinder yang awalnya berkapasitas 225 cc.
Dari kesuksesan dua motor eksperimennya itu, Faisal percaya diri membuka usaha bengkelnya. Dalam melayani orderan dari konsumen, Faisal dibantu beberapa orang pegawainya. Adapun bengkel DYK Engine, Jalan Lingkar Selatan, Desa Cimahi, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi buka baru 2 tahun, sebelumnya bengkel dilakukan di Warudoyong Kota Sukabumi.
Minat menaikan tenaga motor dengan menambah jumlah silinder? Bisa tanya langsung ke nomor 0812-9771-8285. DYK Engine juga aktif memposting hasil kerjanya di Instagram, Facebook dan Youtube.
Berita Terkait
-
Teror Pembakaran Rumah di Sukabumi Terungkap, Pelaku Anak 9 Tahun Terinspirasi Film
-
Nyalakan Sirine Darurat, Sopir Ambulans Bukan Bawa Pasien Tapi Warga yang Ingin Wisata ke Sukabumi
-
7 Makanan Lebaran Khas Sukabumi yang Bikin Kangen saat Lebaran Tiba
-
Ramadan Penuh Berkah, Cleanermasjid & Driver ShopeeFood Kompak Bantu Masjid
-
Tanah Bergerak Guncang Bandung, 20 Rumah Rusak
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik: Cocok untuk Semua Jenis Kulit, Cegah Penuaan Dini
-
Ratusan Pengusaha Tekstil Tolak Keras BMAD Benang Impor, Ancaman PHK Massal di Depan Mata!
-
Sah! Prabowo Tunjuk Petinggi TNI Jadi Bos Bea Cukai
-
Cerita Driver Ojol Ungkap Penghasilan: Dulu Rp 500 Ribu Per Hari, Sekarang Babak-belur
-
BREAKING NEWS! Ini Daftar Nominasi Pemain Terbaik dan Penghargaan BRI Liga 1 2024/2025
Terkini
-
Yuk! Bayar Cicilan Dengan Klaim Link Saldo DANA di Hari Kebangkitan Nasional 20 Mei
-
Motif Sakit Hati dan Utang, Ayah dan Anak di Cianjur Tega Mutilasi Ibu dan Balita
-
BRI Dorong Ekonomi: 7 Kiprah Nyata di Momentum Hari Kebangkitan Nasional
-
Sungai Dicemari Limbah Oranye, Pabrik Ditutup Sementara!
-
KPK Bertemu Dedi Mulyadi, Ada Apa?