SuaraJabar.id - Heboh warga Desa Tegalbuleud, Kecamatan Tegalbuleud, Kabupaten Sukabumi hilang uang oleh tuyul baru-baru ini. Menanggapi adanya kabar ini, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Desa Tegalbuleud pun angkat bicara.
MUI Desa Tegalbuleud menyoroti adanya warga yang menuding makhluk gaib yakni tuyul sebagai pelaku pencurian uang.
Ketua MUI Desa Tegalbuleud, H Fahrudin mengaku sempat mendapat kabar serupa setahun lalu namun informasinya tak berkembang hingga berseliweran di media sosial seperti sekarang ini.
"Baru dengar hari ini, dan ramai di status Facebook. Jujur, saya sendiri tahu yang namanya tuyul itu cuma di televisi, menyerupai anak kecil, botak. Secara alamiah tidak pernah dan belum pernah lihat dari dulu sampai sekarang," kata Fahrudin dilansir Sukabumiupdate.com-jejaring Suara.com, Kamis (25/2/2020).
Baca Juga: Minimarket Dibobol Maling Uang di Brankas dan Mesin ATM Raib
Bahkan, masih kata Fahrudin, dalam agama dan kitab pun tidak ada keterangan yang terkait dengan tuyul.
"Hemat pribadi saya, itu hoax, isu atau gosip. Mereka hanya menulis di status Hilang uang, namun secara kronologis dan faktanya tidak dijelaskan," ujarnya.
Fahrudin mencontohkan, semisal saat menghitung uang, minimal disaksikan oleh istri, suami atau keluarga yang lainnya, sesudah itu masuk ke lemari atau brankas dan dikunci.
Setelah itu keesokan harinya dihitung lagi dan disaksikan, kalau ada yang Hilang baru dikonfirmasi ke teman dekat untuk ditelusuri.
"Jangan sampai karena banyak orang kaya di sekitar Karanganyar, lalu muncul dugaan hilang duit karena ada yang memelihara tuyul," paparnya.
Baca Juga: Ada Warga Sukabumi yang Kerja di Kapal China Jadi Korban Perdagangan Orang
Fahrudin mengatakan, bahwa isu tuyul pernah terjadi pada tahun 2020, seorang pemilik warung pernah menanyakan benar tidaknya ada tuyul. Karena saat itu pemilik warung kehilangan Uang sebesar Rp 1 juta, dari jumlah Uang yang disimpannya di laci sebesar Rp 5 juta.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
MUI Minta Prabowo Belajar Lagi Sejarah Zionis Israel: Jangan Tertipu Mulut Manis Mereka!
-
Diprotes MUI, PKS Malah Dukung Wacana Prabowo Tampung Warga Gaza: Ini Beda dari Ide Gila Trump
-
MUI Protes Rencana Prabowo Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia: Jangan Mau Dikadalin Israel!
-
Dukung Fatwa Jihad Ulama Dunia, MUI: Warga Palestina Harus Dilindungi dari Genosida Israel!
-
Nyalakan Sirine Darurat, Sopir Ambulans Bukan Bawa Pasien Tapi Warga yang Ingin Wisata ke Sukabumi
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
Perjuangan Bocah SMP Rawat Ayah Sakit Hingga Meninggal, Dedi Mulyadi Beri Reaksi Menyentuh
-
"Bali Nature" UMKM Lokal yang Mendunia Lewat Dukungan BRI
-
Pembersihan Lumpur dan Penyaluran Air Bersih Pasca Banjir di Cianjur Dimulai
-
Coffee Shop di Solo Ini Sekarang Go Global Berkat BRI, Simak Pengalamannya
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!