SuaraJabar.id - Fenomena sinetron Ikatan Cinta seolah tak bisa lepas dari kegiatan harian masyarakat, terutama kaum ibu-ibu atau emak-emak.
Seorang emak-emak fans Ikatan Cinta garis keras bahkan sampai enggan memindah channel televisinya agar tak ketinggalan setiap episode sinetron yang dibintangi Amanda Manopo tersebut.
Seorang ibu-ibu bahkan sampai sempat mencatat daftar iklan yang tayang di jeda sinetron Ikatan Cinta.
Hal itu terungkap ketika wanita itu mengunggah foto catatan iklan Ikatan Cinta miliknya ke grup Facebook Ikatan Cinta RCTI.
Dalam unggahan Facebook bernama Mahdaleni Abdila itu, ia mencatat ada 4 part iklan dalam setiap episode Ikatan Cinta.
Sementara total tayangan iklan yang ia catat dalam satu episode mencapai 123 iklan.
"Hobi baru, nulisin iklan Ikatan Cinta," tulis Mahdaleni.
Niatnya mencatat iklan tersebut diakuinya hanya sebagai keisengan belaka.
"Memang suka nulisin sebelumnya. Penasaran juga sampai berapa banyak iklannya," kata Mahdaleni kepada SuaraJabar.id.
Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 24 Februari: Siapa Ayah Biologis Reyna? Mas Al Cemas
Ibu rumah tangga fans berat sinetron Ikatan Cinta ini juga mengaku tak pernah ketinggalan setiap episode sinetron yang mengisahkan perjuangan cinta Andin dan Aldebaran tersebut.
Sementara itu, totalitas emak-emak mencatat iklan Ikatan Cinta ini mendapat beragam respons dari warganet. Unggahan itu kini telah disukai 4,2 ribu orang dan dibagikan sebanyak 356 kali.
"Luar biasaaa," puji Lina Widhya***.
"Ya ampun bun, getol amat nulisin iklannya," tulis Shelvy tak menyangka.
"Niat banget Bun, kalau saya pas iklan langsung buka HP," tulis Rostika.
"Banyak amat ya iklannya," ujar Emma.
Berita Terkait
-
Geram Lihat Aksi Ibu-ibu Naik Motor, Wanita Ini Syok saat Tahu Orangnya
-
Sinopsis Ikatan Cinta 24 Februari: Siapa Ayah Biologis Reyna? Mas Al Cemas
-
Beken Gegara Aldebaran, Arya Saloka Curhat Rumahnya Digedor-gedor Fans
-
Tergoda Flash Sale Sofa Rp400 Ribu, Wanita Ini Syok Pas Paketnya Datang
-
Viral Iklan Minuman Jadul, Publik Senyum-senyum Sendiri Lihat Kemasannya
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
Terkini
-
Program Makan Bergizi Gratis Sumbang Inflasi Jabar 0,45 Persen, BPS Ungkap Dampak Tak Terduga
-
Misteri Korupsi Tunjangan Perumahan DPRD Bekasi: Kejati Jabar Bakal Tetapkan Tersangka: On Proses Ya
-
Bukan Jawa Barat, Ini Bintang Baru Ekonomi Indonesia: Pertumbuhannya Capai 5,84 Persen
-
Kejati: Penyidikan Tunjangan Perumahan DPRD Bekasi Berjalan
-
Dedi Mulyadi Pilih Habiskan Dana Bencana, Kritik Purbaya?