"Report sampai akun hilang" tulis @alif****.
"Pengen diserang nih kayaknya BWF," sindir @efan****.
"Kolom komen BWF diblokir," kata salah seorang warganet.
Dari penelusuran Suara.com, kolom komentar Instagram akun resmi BWF hingga berita ini disusun telah dipenuhi oleh komentar-komentar berbahasa Indonesia.
Baca Juga: Top 5 Sport: Pembalap Ini Tolak Disuntik Vaksin Covid-19 Saat Tes Pramusim
Warganet menyatakan kekecewaan mereka terhadap BWF lantaran timnya tak bisa ikut melanjutkan pertandingan.
"Kenapa tidak dari awal diberitahu min? Kalau begini lebih baik tidak usah berangkat dari awal seperti tim China," tulis seorang warganet kecewa.
Sejatinya, Indonesia mendaftarkan 14 atlet di ajang ini. Namun dua pemain yakni Gregoria Mariska Tunjung dan Tommy Sugiarto mundur dengan alasan masing-masing.
Gregoria terpaksa mundur karena tengah dibekap cedera ringan pada paha kanannya. Sementara Tommy Sugiarto yang merupakan atlet non-pelatnas, mundur karena masalah pribadi.
Dari ke-12 atlet yang dikirim PBSI, tunggal putra menurunkan Jonatan Christie dan Anthony Sinisuka Ginting. Sementara ganda putra mengirim tiga wakil yakni Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan, dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.
Baca Juga: Takut Jadi Bumerang, Marcus Antisipasi Semangat Menggebu Jelang All England
Sementara dari sektor ganda putri, Indonesia cuma mengirim satu wakil saja melalui Greysia Polii/Apriyani Rahayu. Hal serupa juga dilakukan sektor ganda campuran yang cuma mengirim Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti.
Berita Terkait
-
Breaking! Seluruh Wakil Indonesia Dipaksa Mundur dari All England 2021
-
All England 2021: Minions Tekuk Ganda Putra Tuan Rumah di Babak Pertama
-
All England 2021: Kento Momota Tandai Comeback dengan Menang Mudah
-
All England 2021: Jonatan Christie Waspadai Finalis Swiss Open 2021
-
Top 5 Sport: Pembalap Ini Tolak Disuntik Vaksin Covid-19 Saat Tes Pramusim
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
Banyak Tak Ikut Demo, Pengemudi Ojol: Bukannya Nggak Solider, Istri Anak Mau Makan Apa
-
Ada Demo Besar Ojol, Gojek Pastikan Aplikasi Beroperasi Normal
-
Segera Ambil Link DANA Kaget, Tambahan Uang Belanja dan Bayar Langganan
-
Alih-alih ke Eropa, Ramadhan Sananta Malah Gabung Klub Brunei Darussalam
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali