SuaraJabar.id - Sebanyak 7 warga di Tasikmalaya meninggal dunia akibat demam berdarah dengue (DBD). Dinas Kesehatan Tasikmalaya mencatat ada 252 warga yang terkena DBD hingga pertengahan tahun 2021.
Kadis Kesehatan Kota Tasikmalaya Uus Supangat mengaku, kasus DBD mulai mengalami peningkatakan di minggu pertama Juni. Untuk itu, dirinya meminta masyarakat waspada.
"Sampai hari ini jumlah penderita DBD sudah mencapai 252 kasus dan ini cukup memprihatinkan," ujar Uus, dilansir dari ayotasik.com, Rabu (9/6/2021).
Meski kasus DBD mulai meningkat di pertengahan tahun ini, tapi jumlahnya tidak seperti tahun lalu.
Baca Juga: Pengembangan Ekonomi Syariah Perlu Pematangan Literasi dan Edukasi
"Dari 252 kasus DBD, 7 di antaranya meninggal. Mudah-mudahan kita bisa menekan angka kematiannya," katanya.
Pihaknya terus mengingatkan tentang upaya pencegahan DBD melalui sosialisasi-sosialisasi kepada masyarakat, di antaranya tentang perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) pemberantasan sarang nyamuk (PSN) dan gerakan 3M.
"Jika program pencegahan itu dilakukan dengan disiplin dan baik, InsyaAlloh akan terhindar dari serangan DBD," tandasnya.
Berita Terkait
-
Ketahui Pentingnya Pencegahan DBD di Tempat Kerja untuk Menjaga Kesehatan Karyawan dan Keberlanjutan Perusahaan
-
Waspada Demam Berdarah di Musim Hujan, Ini Tips dari Epidemiolog!
-
Cara Mencegah Terserangnya Penyakit Demam Berdarah
-
Bahaya DBD pada Ibu Hamil, Bisa-bisanya Baim Wong Cuma Peduli Anak Bukan ke Paula Verhoeven
-
Urgensitas Perda Tasikmalaya dan Teror Geng Motor yang Belum Usai
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Rooms Inc d'Botanica Bandung Ikut Semarakkan Program Akhir Tahun Artotel Wanderlust Bertajuk "Serenata Akhir Tahun"
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024