SuaraJabar.id - Pengelola jalan Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) menyampaikan selama masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM Darurat jalan Tol Cipali tetap beroperasi normal.
"Selama masa PPKM Darurat, Astra Tol Cipali tetap memberikan pelayanan kepada pengguna jalan," kata Direktur Operasi ASTRA Tol Cipali Agung Prasetyo dalam siaran pers, Kamis (15/7/2021).
Ia mengatakan, kegiatan operasional berlangsung dengan mengedepankan protokol kesehatan yang melibatkan pengguna jalan tol, baik layanan transaksi di gerbang tol, layanan lalu lintas hingga layanan di rest area.
Menurut dia, pihaknya akan tetap berkoordinasi dengan sejumlah pihak yang terlibat dalam penanganan PPKM Darurat.
Baca Juga: Viral Petani Buah Naga Diminta Matikan Lampu Selama PPKM Darurat, Netizen: Salahnya Apa?
Selama beroperasi di masa PPKM Darurat, katanya, Astra Tol Cipali berkoordinasi dengan Satgas Covid-19 Jawa Barat, pihak kepolisian, Dinas Perhubungan, serta Badan Pengatur Jalan Tol.
"Para petugas kami juga sudah mendapatkan vaksinasi lengkap guna memberikan layanan maksimal kepada pengguna jalan," ungkapnya.
Agung menyampaikan kalau tetap dibukanya akses jalan Tol Cipali bertujuan secara khusus untuk mendukung pendistribusian logistik. (Antara)
Berita Terkait
-
Puncak Arus Mudik Lebaran 2024 Tidak Sama di Tiap Daerah, Catat Kepadatan di Lokasi Ini
-
Kronologi Semburan Api di Rest Area KM 86B Tol Cipali, Lewat 2 Hari Belum Padam
-
12 Diskon Tarif Tol Arus Balik Lebaran 2023 Catat Lokasi dan Tanggalnya
-
Daftar 9 Titik Rawan Macet Mudik Lebaran 2023, Pemudik Diharap Waspada
-
Tragis! Bus Habibah Jaya Kencana Seruduk Truk Beras di Tol Cipali KM 186, Lima Orang Tewas
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Sidak Pasar Kosambi, Satgas Pangan Polda Jabar Tidak Temukan MinyaKita Tak Sesuai Takaran
-
Pemkot Depok Sidak MinyaKita di Pasar Sukatani, Temukan Takaran Produk Tak Sesuai dan Harga di Atas HET
-
Sidak Pasar Gudang, Polres Sukabumi Kota Temukan MinyaKita yang Isinya Tidak Sesuai Ketentuan
-
Pemdaprov Jabar Gelar Operasi Modifikasi Cuaca Untuk Mitigasi Bencana
-
Program Mudik Gratis 2025 Pemprov Jawa Barat: Cara Daftar, Rute, Jadwal dan Kuota