SuaraJabar.id - Pandemi Covid-19 memberikan pukulan cukup telak pada perekonomian warga. Tak sedikit warga yang di-PHK atau usahanya gulung tikar selama masa pandemi.
Pemerintah berupaya untuk meulihkan perekonomian. Mulai dari memberikan bantuan konsuntif hingga bantuan modal bagi pelaku UMKM.
Namun, ada juga masyarakat yang memilih jalan pintas untuk mengembalikan kondisi ekonomi mereka. Salah satunya dengan melakukan pesugihan.
Di Kabupaten Ciamis misalnya, beredar kabar jika Situ Ciumbul Desa Ciakar, Kecamatan Cipaku ramai didatangi orang yang akan menggelar ritual pesugihan.
Salah satu perangkat Desa Ciakar Dian mengatakan Situ Ciumbul sebetulnya hanya sebuah situ.
Pohon kayu beserta pohon bambu sebetulnya hanya sebagai sumber air saja.
Namun, di bawah situ tersebut terdapat pohon kayu dan rumpun bambu, dan banyak yang menyebutnya sebagai tempat mencari pesugihan.
Lanjutnya, menurut cerita orang orang terdahulu ke lokasi tersebut, pada malam-malam tertentu banyak didatangi pengunjung.
Orang yang datang mempercayainya bahwa tempat tersebut bisa membawa keberuntungan dan memberikan kekayaan.
Baca Juga: Sebut Covid-19 Tak Akan Hilang, Jokowi: Kita Siap untuk Berdampingan
“Kalau sudah diterima oleh yang gaib, orang yang sedang bertapa tidak bisa dilihat oleh sembarang orang,” ujar Dian.
Kasi Ekbang Desa Gereba itu berpendapat, terkait pesugihan atau mencari kekayaan spontan tanpa bekerja keras di Situ Ciumbul tersebut tidak ada dan tidak boleh diselewengkan.
“Terlepas tentang pesugihan masih banyak yang mempercayai adanya."
“Yang jelas kawasan Situ Ciumbul Ciamis hanya menyeramkan saja apa yang beredar di masyarakat itu hanya mitos saja,” ungkapnya.
Dian, mengaku heran kalau di alam modern masih ada yang percaya tentang adanya tempat mencari pesugihan mencari kekayaan yang instan tanpa bekerja bekerja keras dan berusaha.
Berita Terkait
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Kekayaan Tommy Soeharto dan Tata Cahyani, Kompak Nikahkan Darma Mangkuluhur
-
Direktur Jenderal Kekayaan Negara Lantik Ketua dan Anggota Dewan Direksi LPEI
-
Korupsi Haji Bersama Gus Yaqut, Isi Garasi Gus Alex Cuma Ada Mobil MPV Murah dan Motor Sejuta Umat
-
4 Sumber Kekayaan Steven Wongso, Kini Menyesal Pernah Beri Tas Mewah ke Arafah Rianti
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Viral Screenshot Jokowi Minta Jangan Dipenjara Soal Ijazah Palsu, Ini Fakta Sebenarnya
-
Penderita Obesitas Dapat Ikuti Program Penurunan Berat Badan Berbasis Semaglutide, Apa Itu?
-
Kabar Gembira Warga Bogor Barat: Akhir dari Era 'Jalur Neraka' Dimulai dengan Anggaran Rp100 Miliar
-
Hasil Pertemuan Rudy Susmanto dan Pengusaha: Sepakat Hibahkan Lahan, Siap Lobi Dedi Mulyadi
-
Dorong Lapangan Kerja Baru, Pemkab Bogor Buka Ruang Kolaborasi Seluas-luasnya Bagi Swasta