SuaraJabar.id - Nasib nahas menimpa sopir truk pengangkut semen dan kenenknya. Truk yang mereka kendarai mengalami kecelakaan di Cagak Nagreg, Kabupaten Bandung, Selasa (28/9/2021) siang.
Sopir dan kenek truk pengankut semen yang mengalami kecelakaan tersebut tewas dala kondisi terjepit setelah truk terbalik dan menghantam sebuah pohon di kawasan tersebut.
"Keduanya tewas di lokasi kejadian," kata Kasatlantas Polresta Bandung Kompol Rislam Harfian, saat dihubungi via ponselnya.
Rislam menuturkan, awal kejadian kecelakaan, berawal ketika truk tersebut melaju dari arah barat Nagreg menuju ke Timur Garut, saat berada di lokasi kecelakaan, dengan tekstur jalan yang menurun, pengemudi hilang kendali.
"Mobil menabrak pohon dan terguling," ucapnya.
Adapun identitas korban yakni pengemudi truk bernama Sahrul dan keneknya, bernama Pian Ariyanto. Proses evakuasi kendaraan dan korban melibatkan unsur kepolisian hingga SAR Kabupaten Bandung.
Jalur Nagreg arah Tasikmalaya dan sebaliknya sempat mengalami macet cukup parah karena posisi truk yang terguling melintang menutupi jalan.
Berita Terkait
-
Strategi Milomir Seslija Bawa Persis Solo Incar Poin Penuh Lawan Semen Padang di BRI Super League
-
Rem Blong di Tanjakan Flyover Ciputat, Truk Tronton Tabrak Truk hingga Melintang
-
4 WNA Jadi Tersangka Kasus Kebakaran Kapal PT ASL Shipyard di Batam
-
Sempat Dilarikan ke Rumah Sakit, Seorang Ibu Tewas Tertabrak Mobil saat Berjalan Kaki di Kalideres
-
Perjalanan Rombongan Guru Jakarta Berakhir Duka: Hiace Tabrak Truk di Tol Semarang, 1 Tewas
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Mengenal Simpadampro: Aplikasi Futuristik Damkar Bogor yang Bisa 'Ramal' Kebakaran
-
Kontrak Ratusan Ton Sampah Tangsel ke Cileungsi Terbongkar
-
Bikin Warga Gatal dan Bau Menyengat, Usaha Limbah B3 di Parungpanjang Disegel Pemkab Bogor
-
5 Surga Wisata Kuliner Kota Bogor yang Wajib Dicoba, Dari Legendaris hingga Kekinian
-
BRI-Kemenpora Dorong Atlet SEA Games 2025 Jadi Juara di Arena dan Finansial