SuaraJabar.id - Seorang warga Sukabumi menangkap kadal atau bengkarung langka. Kadal tersebut memiliki ekor yang bercabang tiga dan diercaya mampu mendatangkan hoki bagi pemiliknya.
Kadal langka tersebut ditemukan oleh warga Kampung Cijambe Desa Neglasari, Kabupaten Sukabumi pada Rabu (29/9/2021) sore.
Temuan Kadal langka yang dipercaya bawa hoki ini diceritakan oleh Parid Somantri, warga Langkapjaya Lengkong kepada sukabumiupdate.com-jejaring Suara.com.
Sambil memperlihatkan foto-fotonya, Parid menjelaskan bahwa Kadal itu baru saja ditangkap oleh rekannya Jepri (30 tahun) di sebuah kebun singkong.
Baca Juga: Wali Kota Fahmi Datangi Makam Kapitan Tionghoa Pertama di Sukabumi
"Kadal berekor cabang tiga ini ukuran panjang total kurang lebih dari 15 centimeter, ditemukan sama teman saya bernama Jepri saat beristirahat di kebun singkong," kata Parid Somantri.
Menurut Parid. kadal langka itu ditemukan dan ditangkap sekitar pukul 14.00 WIB, oleh Jepri yang saat itu tengah sedang narik singkong (ngepok).
"Dia lagi duduk istirahat, ada suara berisik yang menghampiri. Ternyata Kadal bengkarung, dia kaget karena ekor cabang tiga."
"Biasanya Kadal ini melihat orang bergerak langsung kabur, tapi yang ini katanya diam di tempat. teman saya itu wadah, lalu ditangkap dan dimasukan ke botol plastik bekas," bebernya.
Menurut Parid Kadal itu sekarang ada dirumah Jepri di Kampung Cijambe Desa Neglasari.
Baca Juga: Langka BBM di Britania Raya, Militer Disiagakan di SPBU
"Kalau ada yang mau tinggal hubungi saja dan lihat sendiri kadalnya. Kata orang ini bawa hoki," pungkasnya.
Kadal kebun atau Bengkarung adalah kelompok reptil bersisik berkaki empat yang tersebar sangat luas di dunia, termasuk Indonesia.
Secara ilmiah, kelompok ini dikenal sebagai subordo atau anak bangsa Lacertilia yang merupakan anggota dari bangsa reptil bersisik bersama dengan ular.
Berita Terkait
-
Tragis! Niat Sembunyi karena Bolos Pengajian Rutin, 4 Santri di Sukabumi Tewas Tertimpa Tanggul Longsor
-
Terserang Bakteri Langka, Inul Daratista Tak Boleh Konsumsi Sejumlah Makanan Lezat Ini
-
Anak Usaha Emiten HOKI Makin Gencar Jualan Beras Sehat
-
Influencer Ini Umumkan Kematiannya Sendiri di Media Sosial usai Berjuang Lawan Kanker Langka
-
Kisah Sadbor TikToker Viral Gegara Joget Ayam, Dulu Pernah Jadi Tukang Jahit di Jakarta
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!
-
Lewat Tanya Sabrina, Kamu Bisa Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend
-
Pj Gubernur Jabar: 29 Orang Jadi Korban Kecelakaan Tol Cipularang