SuaraJabar.id - Seorang warga Sukabumi menangkap kadal atau bengkarung langka. Kadal tersebut memiliki ekor yang bercabang tiga dan diercaya mampu mendatangkan hoki bagi pemiliknya.
Kadal langka tersebut ditemukan oleh warga Kampung Cijambe Desa Neglasari, Kabupaten Sukabumi pada Rabu (29/9/2021) sore.
Temuan Kadal langka yang dipercaya bawa hoki ini diceritakan oleh Parid Somantri, warga Langkapjaya Lengkong kepada sukabumiupdate.com-jejaring Suara.com.
Sambil memperlihatkan foto-fotonya, Parid menjelaskan bahwa Kadal itu baru saja ditangkap oleh rekannya Jepri (30 tahun) di sebuah kebun singkong.
Baca Juga: Wali Kota Fahmi Datangi Makam Kapitan Tionghoa Pertama di Sukabumi
"Kadal berekor cabang tiga ini ukuran panjang total kurang lebih dari 15 centimeter, ditemukan sama teman saya bernama Jepri saat beristirahat di kebun singkong," kata Parid Somantri.
Menurut Parid. kadal langka itu ditemukan dan ditangkap sekitar pukul 14.00 WIB, oleh Jepri yang saat itu tengah sedang narik singkong (ngepok).
"Dia lagi duduk istirahat, ada suara berisik yang menghampiri. Ternyata Kadal bengkarung, dia kaget karena ekor cabang tiga."
"Biasanya Kadal ini melihat orang bergerak langsung kabur, tapi yang ini katanya diam di tempat. teman saya itu wadah, lalu ditangkap dan dimasukan ke botol plastik bekas," bebernya.
Menurut Parid Kadal itu sekarang ada dirumah Jepri di Kampung Cijambe Desa Neglasari.
Baca Juga: Langka BBM di Britania Raya, Militer Disiagakan di SPBU
"Kalau ada yang mau tinggal hubungi saja dan lihat sendiri kadalnya. Kata orang ini bawa hoki," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Nyalakan Sirine Darurat, Sopir Ambulans Bukan Bawa Pasien Tapi Warga yang Ingin Wisata ke Sukabumi
-
Fenomena Langka: Wanita 66 Tahun di Jerman Melahirkan Anak ke-10 Tanpa Bantuan IVF
-
7 Makanan Lebaran Khas Sukabumi yang Bikin Kangen saat Lebaran Tiba
-
Ramadan Penuh Berkah, Cleanermasjid & Driver ShopeeFood Kompak Bantu Masjid
-
Tanah Bergerak Guncang Bandung, 20 Rumah Rusak
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang