SuaraJabar.id - Pada dasarnya, perut buncit diakibatkan tumpukan minyak berlebih di bagian perut.
Namun, perut buncit pada wanita juga bisa terjadi seiring bertambahnya usia, terlebih saat memasuki masa menopause.
Hal ini dipicu oleh penurunan hormon estrogen yang berperan membantu penyebaran lemak dalam tubuh.
Berikut lima cara mengecilkan perut buncit tanpa olahraga, terutama untuk wanita.
Hitung kebutuhan kalori per hari
Melansir dari Livestrong, salah satu cara mengecilkan perut buncit pada wanita tentu saja adalah menurunkan berat badan. Hal ini dapat dilakukan dengan memberikan asupan kalori per hari sesuai kebutuhan.
Menurut pedoman diet Departemen Pertanian AS, seorang wanita di kisaran usia 31-50 tahun setiap harinya membutuhkan 1.800-2.200 kalori, tergantung aktivitas sehari-hari.
Nah, salah satu cara mengecilkan perut buncit adalah memberikan asupan kalori sesuai dengan saran tersebut. Cara menghitungnya pun cukup mudah karena kini sudah ada kalkulator penghitung kalori di internet.
Pengelolaan stres
Poin satu ini mungkin kerap diabaikan, padahal stres bisa memicu peningkatan nafsu makan dan penurunan kualitas tidur sehingga dapat menyebabkan penumpukan lemak di perut.
Berita Terkait
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura