SuaraJabar.id - Ketua Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Ciamis Asep Saeful Rahmat meminta Bupati Ciamis Herdiat Sunarya untuk mengenakan seragam PGRI setiap tanggal 25.
Hal itu diutarakan Asep ketika dirinya bersama pengurus baru PGRI Ciamis menemui Herdiat di di ruang Oproom Setda Ciamis, Jumat (29/10/2021).
Pada kesempatan itu, Asep Saeful Rahmat menyebut tujuan silaturahmi ini untuk memperkenalkan jajaran pengurus baru.
“Kami juga melaporkan rencana kerja PGRI,” ujar Asep.
Baca Juga: Tekan Kasus Covid-19, KKBN-Binda Kawal Vaksinasi Massal di Kalbar
Dalam rangka menyambut HUT PGRI, pihaknya akan melakukan beberapa kegiatan.
Mulai dari lomba menulis sampai gebyar vaksinasi untuk peserta didik, guru dan orang tua.
PGRI Ciamis kata Asep, mendapat penawaran 8.000 dosis vaksin dari Badan Intelijen Negara dan juga 8.000 dosis dari Lanud Cibeureum Tasikmalaya.
“Tentunya kami akan berkolaborasi dengan Dinas Kesehatan,” katanya.
Sementara itu Bupati Ciamis DR H Herdiat Sunarya mengucapkan selamat kepada pengurus PGRI Ciamis yang sudah dilantik dan dikukuhkan.
Baca Juga: Resmi! FDA Setujui Vaksin Pfizer untuk Anak 5-11 Tahun, Tapi Dosisnya Beda
“Semoga bisa mengemban amanah dan mempunyai tanggung jawab terhadap 12 ribu anggota PGRI di Ciamis,” ujar Herdiat.
Herdiat juga mendukung penuh rencana kerja PGRI Ciamis.
Meski demikian ia meminta kepada pendidik yang masih aktif agar tidak lupa terhadap tugas pokoknya.
“Berorganisasi boleh, asal jangan lupa sama kewajiban profesi,” katanya.
Berita Terkait
-
Lirik Lagu Terima Kasih Guru Lengkap Link Download Resmi untuk Hari Guru Nasional 2024
-
60 Link Twibbon Hari Guru 2024 Desain Estetik Cocok Buat di Medsos!
-
Contoh Doa Hari Guru 2024 yang Menyentuh Hati
-
4 Contoh Teks Pidato Upacara Hari Guru Nasional Singkat
-
25 Ucapan Selamat Hari Guru yang Menyentuh Hati, Siap Dikirim ke WA Gurumu!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
Terkini
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan