SuaraJabar.id - Hotel dekat The Lodge Maribaya tentunya sangat dibutuhkan untuk pengunjung yang akan berlibur ke tempat wisata ini. Maribaya yang berlokasi di Bandung, Jawa Barat, sendiri merupakan kawasan wisata yang menawarkan aktivitas seru seperti outbound hingga resor dengan atmosfer hutan pinus di sekitarnya.
Soal wisata outbound, di Maribaya Anda bisa temukan kegiatan yang menguji adrenalin seperti camping, team building, fun games, trekking, dan sebagainya. The Lodge Maribaya juga menyediakan akomodasi penginapan berupa kemah atau tenda camping.
Namun, jika Anda tidak kebagian kamar atau tempat camping di Maribaya, tidak usah khawatir karena di sekitarny terdapat hotel untuk menginap. Di bawah ini ada beberapa pilihan hotel yang bisa dijadikan referensi Anda ketika mengunjungi beberapa objek wisata yang ada di sekitarnya.
Berikut 5 rekomendasi hotel dekat The Lodge Maribaya versi Suara.com:
Baca Juga: Rekomendasi 10 Hotel di Bandung dengan Pemandangan Alam Cocok untuk Libur Tahun Baru 2022
1. The Valley Resort Hotel
The Vallery Resort Hotel menyuguhkan indahnya pemandangan kota Bandung yang begitu mempesona. Berbagai fasilitas yang ditawarkan mulai dari kolam renang outdoor, akses Wi-Fi gratis, pusat kebugaran, restoran, parkir gratis, bar 24 jam, hingga pusat kebugaran. Untuk menuju The valley Resort Hotel, waktu yang diperlukan hanya sekitar 10 menit dari Dago Golf Course.
Menariknya, resor ini memberikan pengalaman menarik dengan kamar berlantaikan kayu, dilengkapi AC, serta TV satelit, serta ada minibar. Selain itu, terdapat juga fasilitas shower di dalam kamar mandinya. Harga permalamnya mulai dari Rp500.000.
2. Hotel Villa Venetys
Berikutnya Hotel Villa Venetys. Hotel ini bisa menjadi salah satu pilihan untuk Anda yang ingin menginap namun mencari nuansa keindahan alam yang sangat indah. Lokasi ini sangat cocok dijadikan sebagai tempat acara pertemuan maupun sebagai tempat wisata keluarga.
Baca Juga: 10 Rekomendasi Tempat Wisata Sukabumi Hits 2021
Hotel ini dilengkapi dengan fasilitas di antaranya meeting room, kolam renang air hangat, tempat bermain anak, fasilitas karaoke, bar, meja billiard, football-table, meja pingpong, layanan pijat tradisional, BBQ set, Wi-Fi gratis, reading corner, ruang TV, DVD, serta rental mobil. Harga permalamnya mulai dari Rp550.000.
Berita Terkait
-
5 Tempat Wisata di Garut yang Lagi Hits, Cocok Dikunjungi Saat Libur Paskah
-
5 Tempat Wisata Eksotis di Pangandaran, Eks Menteri Susi Singgung Harta Tiket Masuk
-
5 Tempat Wisata di Rantau Prapat untuk Liburan dan Wisata Air yang Kids Friendly
-
4 Tempat Wisata Favorit Indramayu, Dedi Mulyadi Minta Lucky Hakim Ajak Anak Main di Daerah Sendiri
-
5 Rekomendasi Tempat Wisata Hits untuk Liburan Bareng Keluarga di Bogor
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura