SuaraJabar.id - Hobi memang tak ternilai harganya. Kadang, ketika sudah cinta terhadap hobi, biaya yang dikeluarkan bisa tak masuk akal.
Salah satunya para pecinta kendaraan yang rela membeli motor termahal di dunia.
Bagi masyarakat umum, menilai motor biasanya dilihat dari fungsinya. Ketika sebuah motor sudah bisa digunakan untuk aktivitas sehari-hari, maka tak ada yang perlu diganti.
Namun, pemikiran ini bisa beda ketika yang bicara sudah penghobi motor. Ketika memiliki kantong tebal, para penghobi motor ini bisa memiliki tunggangan yang jarang dimiliki orang lain.
Baca Juga: Terjawab Sudah: Yamaha Pastikan Tidak Lagi Produksi NMax Model Lama
Jika sebuah motor jumlahnya terbatas, harganya jelas akan mahal. Terlebih ketika motor-motor ini turut ditunjang dengan teknologi canggih, pabrikan bisa membanderol satu motor dengan harga tak masuk akal.
Berikut ini deretan motor termahal di dunia yang harganya sulit diungkapkan dengan kata-kata. Motor-motor dengan harga ratusan juta akan "malu" ketika berjejer dengan motor-motor ini.
1. Dodge Tomahawk V10 Superbike
Mengutip Otomoto, motor ini harganya sekitar Rp7,6 Miliar. Motor ini terlihat kokoh dengan dua roda depan dan dua roda belakang.
Sasisnya pun gagah karena untuk menopang mesin 10 silinder berbentuk V.
Baca Juga: Best 5 Oto: Max Verstappen Donasi Mobil, Produsen Roda Dua Kolaborasi Bikin Motor Listrik
Mesin V1- ini dicangkok dari mobil Dodge Viper. Dodge Tomahawk bisa mencapai kecepatan 96,5 kilometer dalam waktu 2,5 detik saja. Motor ini diprediksi dalam melaju hingga kecepatan 400 kilometer per jam.
Berita Terkait
-
Biar Awet dan Kembali Bertenaga, Begini Cara Rawat Motor Pasca Turun Mesin
-
Bawa DNA Vespa, Harga Lebih Murah dari Yamaha NMAX: Pesona Motor Retro Bernuansa Cafe Racer
-
Yamaha Keluar dari Zona Nyaman, Mengintip Sosok Mesin V4 yang Siap Menggetarkan MotoGP
-
Daftar Pembeda New Yamaha R25 Generasi Terbaru dengan Model Lama
-
Harga Yamaha NMAX Naik Setara XMAX Bekas, Mesin 'Disunat'
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Cianjur Rawan Predator Anak! Ada 17 Kasus Pencabulan dan Pemerkosaan
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI