SuaraJabar.id - Cara cek resi wahana sangatlah mudah. Apalagi bagi yang ingin memantau barang yang dibeli melalui online. Dalam aktivitas jual beli online ada bagian yang sangat penting yaitu jasa pengiriman barang atau paket.
Di masa sekarang belanja online sangat membantu konsumen apalagi dimasa pandemi Covid-19 seperti ini.
Transaksi online pengiriman barang sangat penting. Salah satu pengiriman barang terpercaya yang melayani dengan harga murah adalah Wahana Express.
Wahana Express menyediakan macam-macam cara lacak paket yang bisa dilakukan oleh pelanggan, hal ini untuk menjaga kepercayaan konsumen.
Para konsumen tak perlu bingung bagaimana cara cek resi wahana. Cek resi wahana bisa dilakukan lewat situs resmi ataupun aplikasi Android milik Wahana Express. Cara mengeceknya pun sangat mudah.
Kali ini kita akan membahas cara cek resi Wahana Express. Penasaran bagaimana cara cek resi Wahana Express? Berikut 2 cara cek resi wahana Express.
1. Menggunakan situs resmi
- Buka laman resmi Wahana pada URL www.wahana.com.
- Masukkan nomor resi barang pada kolom yang telah disediakan pada halaman utama.
- Setelah itu, klik lacak.
- Tunggu beberapa saat hingga status dan informasi mengenai barang muncul pada tampilan situs Wahana.
2. Menggunakan situs lain
- Buka situs cekresi.com melalui ponsel atau leptop
- Klik tombol "Cek Resi" dan pilih wahana
- Tunggu beberapa saat hingga muncul informasi mengenai paket yang dipesan
Demikian penjelasan mengenai 2 cara cek resi Wahana Express.
Baca Juga: 2 Cara Cek Resi Pos Indonesia, Dijamin Mudah dan Murah
Kontributor : Annisa Nur Rachmawati
Berita Terkait
-
2 Cara Cek Resi Pos Indonesia, Dijamin Mudah dan Murah
-
Terungkap! Ini Marketplace Paling Memuaskan Pelanggan Versi Survei Jakpat
-
Kucing Jadi Penerima Paket, Foto dan Keterangannya Bikin Ngakak
-
Apes, Wanita Ini Habis Rp71 Juta untuk Beli Tas Chanel, Ternyata Palsu
-
Shopee Xpress: Cek Resi, Waktu Pengiriman, Berat Maksimal dan Rincian Biaya
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
Terkini
-
3 Rekomendasi HP Murah Kualitas Bagus untuk Mahasiswa 2025: Spek Dewa, Harga Sahabat Kosan!
-
3 Laboratorium Rahasia Narkotika Beroperasi di Bogor dan Cimahi
-
Geger Penemuan Kerangka Manusia di Irigasi Karawang
-
Ego 3 Kades di Karawang Nyaris Gagalkan Proyek Banjir Vital! Dedi Mulyadi Turun Tangan, Ini Hasilnya
-
Keseimbangan Air di Tengah Industri: Tantangan, Riset, dan Upaya Konservasi