SuaraJabar.id - Cek resi akhir-akhir ini dibutuhkan banyak orang, tak bisa dipungkiri belanja di Lazada sangat menarik dan sama seperti aplikasi e-commerce mana pun.
Lazada merupakan salah satu aplikasi belanja online populer dan terbesar di Indonesia yang berhasil menyita perhatian publik dengan menghadirkan berbagai barang berkualitas dan menarik, serta harganya pun bersaing.
Selain itu pelanggan yang membeli barang di Lazada, barang akan dikirim melalu salah satu jasa pengiriman mereka yaitu JNE Express, J&T Express, Ninja, Sicepat, GoSend, Grab Express, SAP Express, Acommerce, dan kurir internal Lazada Express (LEX).
Pelanggan harus bisa cek resi Lazada ketika membeli barang di Lazada. Caranya bagaimana? Simak penjelasan di bawah ini.
Baca Juga: Harbolnas 12.12, Ada Grand Battle Interaktif dan Bonus Dadakan Terbesar hingga Rp 1,2 Juta
Cara pertama, sebelum cek resi Lazada kita harus mengetahui dulu nomor resi. Nah, cara cek nomor resi berikut ini.
1. Buka website Lazada atau langsung dari aplikasi Lazada di HP (pastikan sudah login dengan menggunakan akun yang melakukan order).
Jika melalui website kamu bisa pilih “Lacak Pesanan” dan pilih pesanan terakhir, maka akan masuk ke halaman detail pesanan.
2. Kamu bisa melihat Nomor pesanan, detail pesanan, Status pesanan, Lacak Pakek.
3. Pilih 'Lacak Paket', maka akan muncul informasi Nomor resi pengiriman LEX ID.
Baca Juga: 2 Cara Cek Resi Lazada, Bisa Offline Juga
Jika ingin mengetaui resi lazada express dari aplikasi, maka kamu bisa masuk ke menu “Akun” yang ada di pojok kanan bawah
Berita Terkait
-
Riset Lazada: Baru 42 Persen Orang Indonesia Pakai AI untuk Jualan Online
-
Dapatkan Kebutuhan Hari Raya Anda di Lazada Ramadan Sale, Catat Tanggalnya!
-
Lazada Pakai Teknologi AI untuk Layanan Logistik, Apa Efeknya?
-
Ini 5 Tren Produk yang Diprediksi Laris Manis di Marketplace
-
Riset: Orang Indonesia Mulai Pakai Chatbot AI saat Belanja Online
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang