SuaraJabar.id - Bagi Anda konsumen jasa pengiriman Tiki seringkali bingung jika paket tak kunjung sampai atau sekedar ingin mengetahui dimana posisi paket Anda maka dengan melacak resilah yang bisa dilakukan.
Nomor resi biasanya tertera pada kuitansi atau struk saat Anda mengirimkan barang.
Nomor resi terlihat pula pada aplikasi marketplace dalam kolom keterangan pengiriman.
Untuk melacak nomor resi Anda bisa melalui dua langkah sebagai berikut :
1. Melalui Mesin Pencari (Google)
- Buka menu Google atau browser Anda.
- Pada kolom pencarian ketik "Cek Resi Tiki ".
- Maka akan muncul di bagian paling atas kolom resmi dari Tiki.
- Kolom tersebut bertuliskan " Masukkan nomor pelacakan ".
- Ketik nomo resi Anda di kolom tersebut dengan benar
- Setelah selesai klik Lacak pada bagian bawahnya
- Maka akan muncul status pengiriman / pelacakan paket Anda dengan detail dari pihak jasa kirim.
2. Melalui Website resmi Tiki
Melacak paket Anda juga bisa melalui website resmi www.tiki.id.
- Klik www.tiki.id
- Anda akan masuk ke halaman website Tiki
- Pada bagian atas akan langsung tertera tulisan "Lacak Kiriman ".
- Di bawahnya ada kolom dengan tulisan "Silahkan masukkan no resi Tiki "
- Masukkan nomor resi Anda
- Kemudian setelah mengisi nomor resi dengan benar, klik Lacak pada bagian bawah.
- Maka akan muncul status pengiriman Anda.
3. Melalui Website cek resi
Pelacakan juga bisa melalui website www.cekresi.com
Baca Juga: Paket Bisa Dilacak, Ini Cara Cek Resi Tiki Terbaru 2021
- Buka www.cekresi.com
- Akan terbuka halaman cek resi
- Masukkan nomor resi Anda pada bagian kolom Cek resi Tiki
- Klik ikon berwarna orang bertuliskan cek resi Tiki.
- Maka akan keluar status pengiriman Anda.
Nah, itulah tadi beberapa cara untuk mengecek no resi paket Tiki Anda.
Semoga membantu.
Kontributor : Jeffri Jeff
Berita Terkait
-
2 Langkah Cara Cek Resi Tiki: Bisa Lacak via Website dan Aplikasi
-
Bos TIKI Beberkan Strategi Jalani Bisnis Jasa Pengiriman Tahun Depan
-
Paket Bisa Dilacak, Ini Cara Cek Resi Tiki Terbaru 2021
-
Lirik Lagu TIKI TAKA - T-ARA, Comeback setelah 4 Tahun Hiatus
-
Cara Cek Resi Tiki Reguler dan Paket Kilat Terbaru 2021
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Viral Screenshot Jokowi Minta Jangan Dipenjara Soal Ijazah Palsu, Ini Fakta Sebenarnya
-
Penderita Obesitas Dapat Ikuti Program Penurunan Berat Badan Berbasis Semaglutide, Apa Itu?
-
Kabar Gembira Warga Bogor Barat: Akhir dari Era 'Jalur Neraka' Dimulai dengan Anggaran Rp100 Miliar
-
Hasil Pertemuan Rudy Susmanto dan Pengusaha: Sepakat Hibahkan Lahan, Siap Lobi Dedi Mulyadi
-
Dorong Lapangan Kerja Baru, Pemkab Bogor Buka Ruang Kolaborasi Seluas-luasnya Bagi Swasta