SuaraJabar.id - Plt Wali Kota Bandung Yana Mulyana mencopot Sekda Kota Bandung Ema Sumarna dari jabatan Ketua Harian Satgas Penanganan Covid-19 Kota Bandung.
Hal itu diketahui dari pernyataan Ema ketika ia ditanya ditanya mengenai perkembangan Covid-19 di Kota Bandung oleh wartawan.
Ketua Harian Satgas Penanganan Covid-19 Kota Bandung saat ini dijabat oleh Asisten Daerah I Asep Gufron.
"Saya gini, saya ini bukan ketua harian ya, ketua harian itu Asda 1 Asep Gufron, tanya aja (perkembangan Covid-19) ke beliau," ujarnya, di Balai Kota Bandung, Rabu (29/12/2021).
Baca Juga: Polisi Tangkap Tiga Pelaku Pemerkosa Anak 14 Tahun di Bandung
Ema mengungkapkan, pergantian Ketua Harian Satgas Penanganan Covid-19 Kota Bandung dilakukan langsung oleh Plt Wali Kota Bandung Yana Mulyana.
"Saya sudah digantikan posisi ketua harian itu oleh Asda 1, ada SK Wali Kota nya," ucapnya.
Evaluasi ASN Bandung
Pemerintah Kota Bandung saat ini sedang bersiap untuk melakukan evaluasi terhadap seluruh aparatur sipil negara (ASN) Kota Bandung mulai dari Eselon II, III, dan IV.
Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bandung Yana Mulyana dikabarkan akan melakukan reposisi jabatan terhadap seluruh ASN.
Baca Juga: Viral, Tampang Pelaku Pemerkosa Ramai-ramai ABG di Bandung, Netizen: Tembak, Anggap Hewan
Reposisi jabatan tersebut dilakukan secara menyeluruh terhadap ASN golongan tersebut. Posisi setingkat Kabid, kepala dinas, kepala bagian, hingga Sekretaris Daerah (Sekda) termasuk dalam evaluasi tersebut.
Berita Terkait
-
Profil Frans Datta, Rektor Universitas Maranatha yang Jawab 'Tantangan' Walkot Bandung
-
Trauma Kasus Yana Mulyana, Wali Kota Bandung Farhan Minta Bimbingan KPK untuk Pencegahan Korupsi
-
Eks Wali Kota Bandung Yana Mulyana Diperiksa KPK di Sukamiskin Terkait Suap Bandung Smart City
-
Kekayaan Muhammad Farhan di LHKPN, Berani Tolak Suap Proyek Rp3 Miliar
-
Farhan Koar-Koar Ogah Diajak Main Film Usai Jabat Wali Kota Bandung, Siapa Kena Sindir?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang