1. Pisahkan Batok dan Serabut
Bila limbah kelapa didapat dari penjual es kelapa muda, pisahkan terlebih dahulu antara batok dan serabut kelapanya. Namun jika didapat dari penjual kelapa parut, biasanya dari warung sudah dalam bentuk batoknya saja.
2. Pembersihan Batok Kelapa
Setelah terpisah, bersihkan batok kelapa menggunakan amplas kasar. Setelah bersih, baru menggunakan amplas yang halus dan diakhiri dengan menggosok pakai daun pisang kering. Cara ini digunakan untuk membuat batok kelapa mengkilap.
3. Pemotongan Batok Kelapa
Setelah batok kelapa benar-benar bersih, potong batok kelapa sesuai bentuk yang diinginkan. Pemotongan ini menjadi tahap paling sulit karena batok kelapa rawan pecah. Untuk itu butuh skill dan gergaji khusus.
4. Pengecatan Batok Kelapa
Setelah bentuk didapat dan pengeleman rampung, akhiri dengan cat pernis kayu agar semakin cantik.
5. Manfaatkan E-Commerce dan Media Sosial
Baca Juga: Emosi Ditagih Utang secara Kasar, Abi Nekat Tebas Leher Agus hingga Tewas
Jangan sepelekan peran penting e-commerce dan media sosial. Sudah ada banyak pengusaha yang merasakan dampak besar dari dua alat pemasaran online ini.
Untuk membuat bisnis ini sukses, lengkapi keahlian dengan dokumentasi produk. Tahap ini paling penting untuk menghasilkan foto dan video yang bisa menarik dan meyakinkan calon pembeli.
Demikian pembahasan mengenai ide usaha limbah kelapa. Semoga bisa bermanfaat dan memberi inspirasi tentang bisnis yang dijalani pada masa pandemi Covid-19.
Kontributor : Lukman Hakim
Berita Terkait
-
6 Manfaat Air Kelapa Muda bagi Ibu Hamil, Bisa Dukung Perkembangan Janin
-
5 Manfaat Air Kelapa Muda, Dipercaya Baik untuk Pencernaan
-
Emosi Ditagih Utang secara Kasar, Abi Nekat Tebas Leher Agus hingga Tewas
-
Ide Usaha dari Limbah Kelapa, Mudah dan Menguntungkan
-
5 Manfaat Air Kelapa Muda dan Kandungan Penting di Dalamnya
Terpopuler
- Moto G96 5G Resmi Rilis, HP 5G Murah Motorola Ini Bawa Layar Curved
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Misteri Panggilan Telepon Terakhir Diplomat Arya Daru Pangayunan yang Tewas Dilakban
- 7 HP Infinix Rp1 Jutaan Terbaik Juli 2025, Ada yang Kameranya 108 MP
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Juli: Ada Pemain OVR Tinggi dan Gems
Pilihan
-
Sikap Profesional di Balik Cedera Ole Romeny di Piala Presiden 2025
-
7 Fakta Menyentuh Arya Daru Pangayunan, Diplomat Muda Cemerlang yang Wafat Misterius
-
Utang Emiten Milik Adik Prabowo Bengkak 57,8 Persen
-
Emiten Kebab Baba Rafi Terjerat Utang Pinjol Rp2 Miliar
-
Penampakan Rumah Mewah Riza Chalid yang Jadi Tersangka Korupsi Pertamina
Terkini
-
BRI Perkuat Reputasi Global, Pimpin Daftar Bank Terbaik di Indonesia
-
Fakta Kelam Gadis 16 Tahun di Cianjur: 4 Hari Disekap, Digilir 12 Pria, Pelaku Termasuk Pelajar
-
BRI Perkuat Pendanaan Jangka Panjang Lewat Fokus pada Dana Murah
-
Duh!Lisa Mariana Dipanggil Polda Jabar, Telusuri Dugaan Video Syur dengan Pria Bertato
-
Janji Tinggal Janji? Tumpukan Sampah di Pasar Sukanagara Cianjur Jadi Bukti