SuaraJabar.id - Pelaku vandalisme di dinding berhias mural Jalan Siliwangi Bandung tertangkap kamera CCTV ketika tengah melakukan aksinya.
Video berdurasi 45 detik hasil rekaman aksi vandalisme itu kemudian diunggah oleh Plt Wali Kota Bandung Yana Mulyana ke akun Instagram miliknya @kangyanamulyana, Senin (10/1/2022).
"Tentu ini (vandalisme terhadap mural di Bandung) perbuatan tidak baik dan masuk didalam kategori merusak fasilitas umum," tulis Yana dalam keterangan unggahan video aksi vandalisme itu.
Menurutnya, adanya mural di berbagai sudut Kota Bandung ini tujuannya untuk mempercantik dan memperindah Kota Kembang.
Dia juga menyayangkan para oknum itu melukis pada tempat yang bukan semestinya. Dia berharap warga Kota Bandung dapat menyalurkan bakat potensinya di tempat yang seharusnya.
"Kalau merasa cinta sama Kota Bandung sok atuh dijaga, kalau memang tidak bisa berkontribusi baik tenaga atau pemikiran, setidaknya jangan merusak," ujarnya.
Dalam video tersebut terekam dua orang di Babakan Siliwangi, Bandung.
Satu orang menunggu di motor, seorang lainnya melakukan aksi vandalisme mural di Bandung.
Baca Juga: Belum Ada Warga Kota Bandung Terinfeksi Omicron, Kadinkes Minta Warga Waspada
Berita Terkait
-
Adu Kekayaan Dedi Mulyadi vs Muhammad Farhan, Siapa Lebih Kaya?
-
Profil Frans Datta, Rektor Universitas Maranatha yang Jawab 'Tantangan' Walkot Bandung
-
Trauma Kasus Yana Mulyana, Wali Kota Bandung Farhan Minta Bimbingan KPK untuk Pencegahan Korupsi
-
Aksi Vandalisme Adili Jokowi, Bukan Sekadar Ekspresi Pihak yang Kalah Pilpres
-
Viral! Oknum TNI Mabuk Acungkan Senpi Gegara Tak Dikasih Minuman, Kodam Siliwangi Minta Maaf
Terpopuler
- Moto G96 5G Resmi Rilis, HP 5G Murah Motorola Ini Bawa Layar Curved
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Misteri Panggilan Telepon Terakhir Diplomat Arya Daru Pangayunan yang Tewas Dilakban
- 7 HP Infinix Rp1 Jutaan Terbaik Juli 2025, Ada yang Kameranya 108 MP
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Juli: Ada Pemain OVR Tinggi dan Gems
Pilihan
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
-
Sri Mulyani Umumkan 26 Nama Lolos Seleksi DK LPS, Ada Mantan Bos BUMN, BI Hingga OJK
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Memori 512 GB di Bawah Rp 5 Juta, Terbaik Juli 2025
-
Mentan Amran Geram Temukan Pupuk Palsu: Petani Bisa Langsung Bangkrut!
-
Realisasi KUR Tembus Rp131 Triliun, Kredit Macet Capai 2,38 Persen
Terkini
-
Transformasi Digital BRI Lewat AgenBRILink Dorong Inklusi Keuangan
-
BRI Perkuat Reputasi Global, Pimpin Daftar Bank Terbaik di Indonesia
-
Fakta Kelam Gadis 16 Tahun di Cianjur: 4 Hari Disekap, Digilir 12 Pria, Pelaku Termasuk Pelajar
-
BRI Perkuat Pendanaan Jangka Panjang Lewat Fokus pada Dana Murah
-
Duh!Lisa Mariana Dipanggil Polda Jabar, Telusuri Dugaan Video Syur dengan Pria Bertato