SuaraJabar.id - Berikut ini cara membuat Nationality Challenge di Aplikasi Nationality Challenge yang lagi viral di TikTok. Aplikasi Nationality Challenge ini memungkinkan seseorang untuk membuat video tren yang menarik perhatian seperti 10 Year Challenge di Instagram.
Dikutip dari Suara.com, Aplikasi Nationality Challenge merupakan tren yang membuat orang-orang menciptakan video yang memperlihatkan bagaimana wajah mereka akan terlihat berbeda di setiap etnis, misalnya Amerika, China, India, dan lain sebagainya.
Cara Membuat National Challenge
Berikut langkah-langkah membuat Nationality Challenge:
- Gunakan aplikasi bernama FacePlay. Aplikasi ini bisa di-download dari AppStore dan Playstore. Kalau kamu menggunakannya dengan versi gratis, kamu hanya bisa melihat perbedaan wajahmu dalam tiga bentuk etnis saja.
- Kalau sudah download lalu instal, buka aplikasi dan klik 'get started', akan muncul tanda menambahkan foto dari galeri atau kamera. Silahkan pilih salah satu yang cocok untukmu.
- Kalau sudah memilih foto mana yang mau kamu coba, tambahkan keterangan negara mana yang ingin kamu cocokkan ke wajahmu.
- Kamu bisa mengulangi proses kedua dan ketiga untuk melihat lebih banyak perbedaan.
- Kalau sudah terasa pas langsung saja klik save.
- Posting ke TikTok dan tunggu reaksi dari sesama pengguna TikTok.
Kemunculan challenge ini viral di TikTok karena membuat orang-orang menjadi ingin tahu akan kelihatan seperti apakah mereka jika lahir di negara yang berbeda.
Tidak hanya sekedar perubahan wajah dalam sepuluh tahun yang membuat kita seperti melihat foto album kita dari umur 10 tahun ke umur 20 tahun.
Daya tarik dari aplikasi Nationality Challenge ini memungkinkan pengguna TiTok untuk mengekplorasi budaya yang berbeda dalam sebuah video.
Mereka bisa menciptakan video dengan memanfaatkan video template. Setelah proses pembuatan selesai, mereka bisa melihat seperti apa wajah mereka akan terlihat dalam etnis yang berbeda.
Kalau kamu juga ingin melihat seperti apa wajahmu kalau seandainya lahir sebagai orang India, China, atau Korea ikuti saja tantangan memanfaatkan aplikasi Nationality Challenge ini.
Baca Juga: Pria Nyanyi Lagu Top Topan dengan Lirik Berbeda, Sukses Sindir Banyak Orang
Demikian cara membuat Nationality Challenge di Aplikasi Nationality Challenge yang lagi viral di TikTok.
(Mutaya Saroh)
Tag
Berita Terkait
-
TikTok Food Fest 2025: Surga Kuliner Dadakan di Tengah Kota Jakarta!
-
Data dan Digital Jadi Kunci Sukses Industri Hiburan di Indonesia
-
Mario G Klau Kembali dengan Single Terbaru: Sebuah Ode untuk Cinta yang Tak Pernah Usai
-
Ramai Jasa Intel di TikTok, Warganet Auto Heboh dan Ngakak!
-
Lisa Mariana Absen Pemeriksaan karena Sakit tapi Kepergok Live TikTok, Apa Kata Pengacara?
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- 3 Rekomendasi Mobil Keluarga 9 Seater: Kabin Lega, Irit BBM, Harga Mulai Rp63 Juta
Pilihan
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
-
KDM Sebut Dana Pemda Jabar di Giro, Menkeu Purbaya: Lebih Rugi, BPK Nanti Periksa!
-
Mees Hilgers 'Banting Pintu', Bos FC Twente: Selesai Sudah!
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
Terkini
-
Jawa Barat Zona Merah Keracunan MBG Tertinggi Nasional: Ribuan Anak Jadi Korban!
-
Ini Pejabat Hampir Dipecat Dedi Mulyadi Karena Kasus Data APBD
-
Fakta Iklan Air Pegunungan: Aqua Diduga Pakai Sumur Bor, BPKN Bakal Panggil Direksi
-
Fakta Mengejutkan di Balik Air Aqua: BPKN Siap Bongkar Sumber Aslinya!
-
Soroti Kasus Ibu Tiri Bunuh Anak, Ketua TP PKK: Pemkab Bogor 'Sentuh' Anak-anak di Garis Kemiskinan