SuaraJabar.id - Bangunan baru Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Slamet Garut, Jawa Barat yang belum digunakan sudah dalam kondisi rusak seperti bocor.
Merespon kondisi itu, Wakil Bupati Garut Helmi Budiman minta pengembang memperbaikinya sesuai dengan perjanjian kontrak.
"Kalau dilihat hasilnya memang bangunan kurang rapi, kemudian banyak yang bocor, banyak yang harus perbaikan di sini ya," kata Helmi saat meninjau pembangunan gedung baru RSUD dr Slamet Garut, Rabu (30/3/2022) dikutip dari Antara.
Ia menuturkan pemerintah mengalokasikan anggaran untuk membangun gedung baru yang nantinya bisa lebih maksimal dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.
Namun tahapan pembangunan saat ini, kata dia, hasilnya banyak ditemukan bangunan yang bocor, serta ruangan yang perlu adanya penyesuaian sehingga lebih bagus.
"Ruangan juga ini harus ada beberapa penyesuaian-penyesuaian yang harus dilakukan," katanya.
Ia menyampaikan pemerintah daerah akan mengundang ahli bangunan untuk melihat penyesuaian ruangan di rumah sakit.
Ia berharap pembangunan yang dilakukan secara bertahap itu dapat selesai dan bisa digunakan pada 2024.
Selama tahap pembangunan itu, kata Helmi, pihak rumah sakit harus berani dan tegas kepada pihak pemborong dalam melakukan perbaikan bangunan yang rusak.
Baca Juga: Gara-Gara Rumah Sakit Tak Terima Pasien, Wanita Ini Tak Tertolong hingga Meninggal karena Asma, duh!
"Makanya ini dalam masa perawatan ini pihak rumah sakit harus tegas agar pihak ketiga melakukan perbaikan-perbaikan," kata Helmi.
Berita Terkait
-
Suasana IGD RS Islam Cempaka Putih, Korban Ledakan SMA 72 Jalani Perawatan
-
Warga Baduy Korban Begal Ditolak Rumah Sakit, Menko PMK Pratikno Turun Tangan
-
Raffi Ahmad Gercep! Bawa Fahmi Bo dari Kosan Sederhana ke Rumah Sakit dengan Kamar Perawatan VIP
-
Aset Rp1,4 Triliun Terbengkalai! KPK Ultimatum Pemprov DKI Soal Sumber Waras
-
Ada 4,8 Juta Kelahiran Setahun, Menkes Budi Dorong Perbanyak Fasilitas Kesehatan Berkualitas
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Bukan Hanya Tambang Emas, Tim Gabungan Temukan Sarang Narkoba hingga Tempat Karaoke di Gunung Salak
-
Tertinggal 0-2, Adam Alis Cetak Brace Penentu di Menit Krusial Hajar Selangor 3-2
-
Jantung Pahlawan Hutan Berhenti Berdetak: Anggota Gakkum Kemenhut Wafat Saat Jalankan Tugas
-
Bak Menanti Hujan di Musim Kemarau! 4 Link DANA Kaget Rp 260 Ribu Siap Guyur Saldo Anda
-
Ada Apa di Balik Hutan Gunung Salak? TNI AD Ungkap Rahasia Ratusan Tenda Emas Ilegal