SuaraJabar.id - Beredar video seorang anggota DPR tertangkap kamera tengah asyik menonton rekaman video porno. Aksi anggota DPR itu kemudian viral di media sosial dan bikin geram warganet.
Dari rekaman yang beredar di sosial media seperti Instagram dan Twitter, anggota DPR yang tertangkap kamera tengah asyik menonton video porno sedang berada di ruangan rapat gedung parlemen.
"Namun, belum diketahui jelas waktu dan siapa anggota DPR yang dimaksud. Tetapi kuat dugaan figur tersebut merupakan anggota Komisi IX DPR-RI," tulis caption akun Instagram infobdgbaratcimahi, Minggu (10/4/2022).
“Karena kalau kita lihat dengan laju suntikan yang seperti apa gitu. Karena ini laju vaksinasinya itu kurang dari 500 ribu. Apa betul Pak?” kata suara seorang perempuan dalam video tersebut.
Sementara si anggota DPR itu malah sibuk menatap layar smartphone miliknya. Menurut caption di akun @infobdgbaratcimahi video tersebut diketahui dipublikasikan oleh akun twitter @KlikKompas.
"“Video full kelakuan salah satu anggota DPR-RI Komisi IX yang sedang rapat Panja Vaksin, inisial HM. Nonton bokep di saat rapat,” tulis akun tersebut.
Sontak saja rekaman anggota DPR yang asyik menonton video porno itu pun mendapat reaksi geram dari warganet.
"Teramat sangat membagongkan," tulis akun @bal***
"Nanti bilangnya, gk sengaja ke klik link," timpal akun @feb***
"Ko bisa-bisa nya jadi dewan perwakilan rakyat yang gini," tulis akun @ind***
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Sambut Tahun Baru 2026, Bigland Bogor Hotel Gelar Survival Land
-
KA Jaka Lalana Rute Jakarta-Cianjur Resmi Beroperasi 14 Desember: Cek Jadwal dan Rutenya!
-
Jalur KA Jaka Lalana Jakarta-Cianjur Segera Dibuka, Bupati: Siap-Siap Ekonomi Meroket
-
BRI Raih Penghargaan IMIPAS, Perkuat Sinergi untuk Layanan Publik Digital
-
Selain Jalur Puncak Dua, Bupati Bogor Bocorkan Mega Proyek Jalur Tawasul yang Bikin Penasaran