SuaraJabar.id - Gempa bumi guncang wilayah Sukabumi, Jawa Barat pada Selasa (26/4/2022) pada pukul 00:01 WIB. Menurut laporan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa bumi dengan kekuatan 4,8 magnitudo.
"Dirasakan Magnitudo: 4.8, Kedalaman: 25 km, 26 Apr 2022 00:01:06 WIB, Koordinat: 7.48 LS-106.68 BT," tulis pernyataan resmi BMKG.
"(Pusat gempa berada di laut 56 km tenggarakab. Sukabumi), Dirasakan (MMI): II - III Sukabumi, II - III Cianjur selatan, II Garut, II Pangandaran,"
Menurut pihak BMKG, masyarakat dihimbau untuk hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi.
Sementara itu, sejumlah warga di laman sosial Twitter menyebutkan bahwa gempa bumi di Sukabumi juga dirasakan di Cianjur.
"cianjur lumayan kenceng," tulis akun @xxx***
"cianjur bergetarr," tambah akun lainnya.
Berita Terkait
-
Gempa Hari Ini: Pegunungan Bintang Papua dan Tanggamus Lampung Diguncang Gempa Bumi
-
Gempa Bumi 6,7 SR Guncang Nikaragua, Dekat Desa Nelayan
-
Gempa Bumi Magnitudo 5.2 di Tenggara Melonguane Sulawesi Utara, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami
-
Laut Banda Diguncang Gempa Bumi, Rumah Bergetar Hingga Benda-benda Ringan yang Digantung Bergoyang
Terpopuler
- Selamat Datang Elkan Baggott, Belum Kering Tangis Timnas Indonesia
- Pondok Pesantren Lirboyo Disorot Usai Kasus Trans 7, Ini Deretan Tokoh Jebolannya
- Apa Acara Trans7 yang Diduga Lecehkan Pesantren Lirboyo? Berujung Tagar Boikot di Medsos
- 3 Alasan Presiden Como Mirwan Suwarso Pantas Jadi Ketum PSSI yang Baru
- 5 Sepatu Nineten Terbaik untuk Lari, Harga Terjangkau Mulai Rp300 Ribu
Pilihan
-
4 Fakta Radiasi Cs-137 PT PMT Cikande: Pemilik Diduga WNA Kabur ke Luar Negeri?
-
Harga Emas Melonjak! Antam Tembus Level Rp 2.622.000 di Pegadaian, UBS Ikut Naik
-
Purbaya Mau Turunkan Tarif PPN, Tapi Dengan Syarat Ini
-
Isu HRD Ramai-ramai Blacklist Lulusan SMAN 1 Cimarga Imbas Kasus Viral Siswa Merokok
-
Sah! Garuda Indonesia Tunjuk eks Petinggi Singapore Airlines jadi Direktur Keuangan
Terkini
-
Desa Penghasil Pajak di Jawa Barat Jadi Prioritas Dedi Mulyadi
-
Untuk Anak Indonesia di Pelosok, EIGER Kirim Ribuan Tas Sekolah dari Mentawai sampai Halmahera
-
CCTV Ungkap Misteri Remaja Tewas di Cibinong, Diduga Korban Tawuran
-
Beton Readymix WSBP Berperan Besar dalam Menyukseskan Infrastruktur Transportasi Jawa Barat
-
Wakil Kepala Toko Alfamart Jadi Otak Pembunuhan dan Pemerkosaan Karyawati