SuaraJabar.id - Sahrul Gunawan membagikan sebuah video yang memperlihatkan rumah dinasnya mengalami kebocoran. Video itu ia bagikan melalui story Instagram miliknya @sahrulgunawanofficial pada Kamis (23/6/2022).
Dari video yang dibagikan Sahrul Gunawan terlihat, air menetes deras dari bagian atap Rumah Dinas Wakil Bupati Bandung yang ia tempati.
Beberapa ember yang dipasang tak mampu menampun derasnya kebocoran air dari bagian atap.
"Pa Ahmad kepala RT nuju kukulutus tos 3 sasih ngajukeun perbaikan bocor ka bagum dicuekeun (sedang ngomel-ngomel sudah tiga bulan mengajukan perbaikan bocor ke bagum malah dicuekin)" tulis keterangan dalam video itu.
Baca Juga: Masih Pikir-pikir soal Maju di Pilgub Jabar, Desy Ratnasari Ngaku Diarahkan Zulhas Lakukan Ini
Di sisi lain, rumah dinas Bupati Bandung direhab. Sahrul Gunawan sendiri mengaku rumah dinasnya sudah bocor sejak lama, bahkan beberapa bulan lalu dia meminta untuk perbaikan namun tidak juga ada tanggapan.
"Justru yang sekarang saya rasakan sendiri malah rumah Dinas saya yang bocor. Sudah beberapa bulan juga saya minta dibenahi, bocornya sudah kayak air terjun itu, apalagi kalau musim hujan, hujan gede," tutur Sahrul kepada wartawan melalui sambungan telepon, Kamis (23/6/2022).
Padahal. kata Sahrul, rumah dinas merupakan tempatnya bekerja, mengingat kantor wakil Bupati sedang ada perbaikan dalam satu tahun terakhir.
"Rumah dinas ini kan memang menjadi tempat pengganti sementara kantor dinas saya," katanya.
Kondisi tersebut membuatnya tidak nyaman, terlebih saat ini sedang musim penghujan.
Baca Juga: Ungkap Hasil Lab Pencemaran Sungai Cimeta Berwarna Merah, DLH Jabar Klaim Tidak Berbahaya
Dilain sisi, rumah dinas Bupati Bandung telah dilakukan perbaikan.
Berita Terkait
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Pesan Stefano Cugurra untuk Wasit Persib vs Bali United, Semoga Bisa Adil!
-
Tyronne del Pino Absen, 3 Pemain Ini Bisa Kacaukan Pertahanan Bali United
-
FIFA Nilai Persib Klub Paling Profesional se-Indonesia, Bobotoh: Semoga Jadi Pelecut Buat Klub Lain
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura