SuaraJabar.id - Fenomena remaja yang memamerkan kemesraan di tempat umum tampaknya sudah bukan hal asing lagi saat ini. Mereka seolah tak malu bila kedekatan yang terjalin ikut menjadi konsumsi publik.
Begitu pula dengan pasangan muda di video viral unggahan akun TikTok @asybalqiz berikut ini. Video yang sama kemudian diviralkan kembali lewat akun Instagram @faktakamera dan menuai pro-kontra.
Bagaimana tidak? Pasalnya pasangan yang direkam dari belakang itu diduga pasangan sesama jenis. Bahkan salah satu di antaranya masih terlihat memakai seragam, tetapi itu tak membuat mereka berhenti memamerkan kemesraan.
"Awalnya gue kira 2 cewek ini bestie / kakak adik yang lagi curhat-curhatan, eh kok lama-lama makin mesra dan cium bibir..." ungkap si pemilik video, dikutip Suarajabar.id, Jumat (5/8/2022).
Baca Juga: Ih Jijik, Wanita Ini Temukan Bagian Mirip Ekor Tikus di Hidangan Ayam Goreng Krispinya
"Mereka juga ketawa-ketawa sambil cubit-cubitan, plis lahh ini tempat umum. Dan si cewe kerudung juga masih pake seragam sekolah," tuturnya melanjutkan.
Memang tampak jelas interaksi intim kedua anak muda itu. Bukan cuma duduk bersebelahan dengan jarak yang sangat dekat, beberapa kali mereka tertangkap kamera saling mencium wajah.
Tak ada keterangan di pusat perbelanjaan mana video ini direkam. Namun keterangan yang disertakan sebagai caption unggahan @faktakamera memunculkan dugaan video ini direkam di salah satu pusat perbelanjaan di daerah Bogor.
"Orang Bogor pasti tau ini Mall apa.?? Kira-kira itu seragam sekolah mana.??" tulis @faktakamera.
Jelas saja kemesraan pasangan muda ini mendapat beragam tanggapan warganet. Banyak yang mengecam pasalnya kemesraan seperti itu tidak sepantasnya ditunjukkan di tempat umum.
Baca Juga: Kawanan Begal Bersenjata Terekam CCTV Rampas Motor di Tanjung Duren Jakbar
"Udah ga punya malu .." komentar warganet.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Aksi Pembegalan Terekam CCTV, Korban Diapit 4 Sepeda Motor, Publik: Pak Polisi Mending Urusin Ini
-
Mengandung Bawang! Alasan Bocah Penjual Putu Berjualan Hingga Malam
-
Tujuan Mulia di Balik Aksi Lelaki Tak Mandi 22 Tahun Serta Deretan Berita Kanal Health Populer Lainnya
-
Viral! Wanita Protes Merasa Ditipu Beli di Minimarket, Harga Barang Tidak Sesuai dan Tak Diberikan Struk
-
Remaja Ini Mengaku Terangsang saat Kenakan Celana Dalam Ibunya, Apakah Normal?
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
Alih-alih ke Eropa, Ramadhan Sananta Malah Gabung Klub Brunei Darussalam
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China